Halo France pada soal kali ini kita akan membahas tentang sifat koligatif larutan penurunan titik beku pada soal diketahui KF air = 1,86 derajat Celcius per molal bano32 X = 0,1 mol volume H2O = 2 l atau 2000 ML dan ditanyakan titik beku larutan pertama kita dapat menuliskan pengionan bano32 X menjadi 12 + 2 n o 3 min disini terdapat ion ca12 memiliki koefisien 1 sedangkan no3 Min memiliki koefisien 2 sehingga jumlah ion totalnya sama dengan 3 sedangkan karena pada soal tidak diketahui derajat ionisasinya maka dapat kita Tuliskan derajat ionisasi = 1 sehingga dapat kita cari atau faktor van't hoff = 1 + N min 1 x Alfa= 1 + 3 min 1 X 1 = 3 massa jenis H2O = 1 gram per ML sehingga massa H2O dapat kita cari rok Ali volume 1 gram per ML * 2000 ML = 2000 gram selanjutnya kita dapat masukkan ke dalam rumus mencari molalitas contoh = mol bano32 x * 1000 per massa H2O 0,1 kali 1000 per 2000 = 0,05 molar kita dapat masukkan ke Delta TF atau penurunan titik beku = k f * m * 1,86 * 0,05 * 3 = 0,279 derajat Celcius disini titik beku pelarut air = 0 derajat Celcius dan Delta TR = TSminta jadi TF atau titik beku larutan akan sama dengan nol Min Delta TF 0 min 0,279 = min 0,279 derajat Celcius C di titik beku larutan = Min 0,279 derajat Celcius jawabannya adalah D sekian pembahasan hari ini sampai jumpa di tol Serang