• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Matriks
  • Operasi Pada Matriks

Video solusi : Diketahui matriks A=(2 1 4 3). Nilai k yang memenuhi klA^2I = IA^-1| adalah

Teks video

jika melihat soal seperti ini maka cara penyelesaiannya Kita gunakan sifat determinan matriks dimana determinan matriks A transpose = determinan matriks A dan determinan matriks A invers adalah seperti determinan matriks A sehingga jika diketahui a = 2 1 4 3, maka determinan matriks A adalah kita kalikan silang 2 * 3 dikurang 1 * 4 atau dapat kita 2 dikali 3 dikurang 1 * 4, maka determinan matriks A adalah 2 * 3 adalah 61 * 44 maka 6 dikurang 4 hasilnya adalah 2 setelah kita menemukan nilai determinan a kita masukkan pada soal nilai k yang memenuhi persamaan X * Tan determinan dari matriks A = determinan dari matriks A invers maka dengan sifat determinan matriks kita dapat mengubah determinan matriks A transpose = determinan matriks A dan determinan matriks A invers = 1 determinan a maka x 2 = 1 per 2 lalu kedua ruas kita bagi dengan 2 Maka hasilnya adalah k = 1 per bukan sampai jumpa pada pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!