Video solusi : Seorang pedagang menjual produk A dan B di kiosnya. Produk A yang harga belinya Rp15.000,00 dijual seharga Rp16.000,00 per kotak. Adapun produk B yang harga belinya Rp20.000,00 dijual seharga Rp20.500,00 per kotak. Modal pedagang tersebut Rp5.000.000,00 dan kiosnya dapat menampung paling banyak 300 produk. Tentukan banyaknya produk A dan produk B yang harus dibeli agar diperoleh keuntungan maksimum, kemudian carilah keuntungan maksimumnya tersebut.