jika melihat soal seperti ini maka cara mengerjakannya kita akan menggunakan konsep aplikasi turunan jika kita punya FX adalah a x ^ n maka turunannya F aksen x = a * n * x ^ n min 1 kurva FX akan mencapai titik balik maksimum saat F aksen aksen x kurang dari itu saat turunan keduanya itu kurang dari nol pertama-tama kita akan mencari titik stasioner nya terlebih dahulu yaitu titik dimana ketika F aksen x nya itu sama dengan nol kita akan turunkan FX nya ya 1 per 4 x pangkat 4 diturunkan akan menjadi 1 per 4 dikali 4 dikali x pangkat 3 dikurang turunan dari 2 x kuadrat adalah 2 dikalikan dengan 2 x = 0, maka disini kita dapatkan x pangkat 3 dikurangi 4 x = 0 Kita faktorkan ya X dikali x kuadrat min 4 sama dengan nol ini bisa kita faktorkan lagi menjadi X dikali x + 2 x dengan X min 2 sama dengan nol di sini kita punya pembuat nol dari x adalah sama dengan nol pembuat nol dari X + 2 adalah x = minus 2 pembuat nol dari X min 2 adalah x = 2. Nah disini kita akan mencari di mana yang F aksen aksen X yaitu kurang dari nol terlebih dahulu kita akan mencari F aksen aksen X dan F aksen aksen X = tadi kita sudah mencari F aksen x nya ya ya itu yang ini maka kita akan turunkan yang ini sekali lagi turunan dari x ^ 3 adalah 3 x kuadrat turunan dari 4 x adalah minus 4 kemudian kita akan subtitusikan x = 0 x = min 2 x = 2 Dalam melaksanakan X lalu kita cari yang mana yang menghasilkan nilai kurang dari 0 F aksen aksen dalam kurung 0 adalah 3 dikali 0 dikurangi dengan akarnya adalah Min 4 Min 4 ini kurang dari nol kemudian F aksen aksen min 2 adalah 3 X min 2 kuadrat adalah 4 dikurangi 4 adalah 12 dikurangi 4 adalah 88 ini lebih dari nol kemudian F aksen aksen 2 adalah 3 kali 2 kuadrat adalah 4 dikurangi 4 = 12 kurangi 4 adalah 8 ini juga lebih dari nol maka yang menjadi titik balik maksimum adalah ketika x nya = 0 ya karena di sini nilainya kurang dari 0. Sekarang kita akan mencari nilai FF ketika x nya = 0 yaitu F dalam kurung 0 seperti ini ya sama dengan 1 atau 4 kali pangkat 4 dikurangi dengan 2 dikali 0 kuadrat Ini hasilnya adalah 0, maka titik balik maksimum dari kurva FX adalah di koordinat 0,0 jadi jawaban kita adalah yang c. Sampai jumpa di pertanyaan berikutnya