• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 9 SMP
  • TRANSFORMASI GEOMETRI
  • Rotasi (Perputaran)

Video solusi : Segi empat PQRS berkoordinat di P(2,-2), Q(4,-1), R(4,-3) dan S(2,-4). Gambarlah bayangan PQRS pada rotasi 90 berlawanan arah jarum jam yang berpusat di titik asal.

Teks video

Hai coffee Friends untuk mengerjakan soal ini kita catat dulu koordinat nya di sini ada P 2 koma minus 2 Q 4 minus 14 minus 3 dan F 2,4 lalu dia bilang dirotasi dengan sudutnya yaitu 90 derajat Jadi alfanya = 90 derajat dan berlawanan arah jarum jam berarti sudutnya itu positif Nah sekarang dia berpusatnya di titik asal jadi kita bisa bilang berpusatnya di titik O 0,0 nah rumusnya untuk rotasi yang berpusat di titik asal o 0,0 dan sebesar sudut 90 derajat maka titik x koma y akan berubah jadi minus y x jadi bisa kita cari P aksen aksen aksen dan X aksen ya pertama P aksen di sini kan x koma y jadi minus X minus nya berarti di sini kan minus minus 2 nah minus minus 2 itu jadi positif dua jari dua koma Kamu Dian yang jadi X jadi disini 2 jadi P aksen nya adalah 2,2 Nah selanjutnya untuk kill aksen disini X aksen nya jadi minus jadi minus minus 16 minus minus 1 jadi positif 1 koma di sini hingga jadi X yaitu 4 Kemudian untuk air aksen disini X aksen nya jadi minus jadi minus minus 3 di sini jadi 3 kemudian y aksen nya jadi X yaitu 4 lalu untuk mencari F aksen maka x nya jadi minus yaitu minus minus 4 yaitu adalah 4 kemudian ya Aksana jadi X yaitu 2 Nah karena koordinat bayangannya kita udah tahu semua jadi tinggal kita gambar Kartesiusnya dan tulis tiap-tiap koordinat bayangannya setelah itu masing-masing titiknya kita gabungkan Sekian dan sampai jumpa di soal berikutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing