• Fisika
  • Mekanika Fluida Kelas 11 SMA
  • Fluida Dinamik
  • Azas Kontinuitas

Video solusi : Sebuah pipa silindris diletakkan mendatar (lihat gambat) dan dialiri air dengan kecepatan aliran di A=3 m/s dan di B=5 m/s. Jika tekanan di penampang A=10^5 N/m^2, maka tekanan di penampang B adalah ... P1 A B h=10 cm

Teks video

Halo coffee Friends jika menemukan soal seperti ini maka rumus dan konsep yang harus kita ketahui adalah konsep mengenai asas Bernoulli dimana diketahui Q soal sebuah pipa silindris diletakkan mendatar dan dialiri air dengan kecepatan pada aliran di a yaitu bernilai = 3 meter per sekon sedangkan Kecepatan aliran pada penampang B bernilai sama dengan 5 meter per sekon. Jika tekanan di penampang A atau nilai dari P bernilai = 10 pangkat 5 Newton per m2 yang ditanyakan adalah tekanan di penampang b atau nilai dari bb-nya yang ditanyakan maka untuk mengerjakan soal seperti ini kita harus asumsikan percepatan gravitasi yang digunakan adalah percepatan gravitasi di bumi yaitu bernilai sama dengan 10 meter per sekon kuadrat kita lihat karena kita mengambil Acuan dari penampang a. Maka hanya adalah bernilai = 6 m, sedangkan hp-nya bernilai = 10 cm, ya di sini ya itu adalah bernilai = 0,1 m karena cm menuju m dibagi dengan 100 maka kemudian kita tinggal masukkan ke dalam rumus dari asas Bernoulli yaitu Pa ditambahkan dengan 1 per 2 kuadrat ditambahkan dengan roh dikalikan dengan G dikalikan dengan h adalah = PB ditambahkan dengan 1 atau 2 dikalikan dengan roh dikalikan dengan Febri kuadrat ditambahkan dengan 3 = G dikalikan dengan HB dimana P adalah tekanan ro adalah massa jenis dari airnya atau zat cairnya kemudian v adalah cepat rambatnya atau kecepatan alirannya ya kemudian disini adalah massa jenis tadi kemudian G adalah Maaf artinya G adalah percepatan gravitasi dan h adalah ketinggian kemudian pertanda adalah pertanda milik pada bagian a dan b adalah pertanda milik pada bagian B maka kemudian tinggal kita masukkan nilainya yaitu 10 ^ 5 j + k 1/2 kita harus tahu nilai dari ro atau massa jenis dari zat cair atau akhirnya bernilai = 1000 kg per M3 di sini maka 1 per 2 dikalikan 1000 dikalikan dengan 3 dikuadratkan ditambahkan dengan 1000 dikalikan dengan 10 dikalikan dengan 0 adalah = PB atau hal yang kita cari ditambahkan dengan 12 dikalikan dengan 1000 dikalikan dengan 5 dikuadratkan ditambahkan dengan 1000 dikalikan dengan 10 dikalikan dengan 0,1 maka tinggal kita kerjakan yaitu 104500 adalah = PB ditambahkan dengan 13500 maka kita dapat nilai dari PB nya adalah bernilai = 91000 Newton per m2 atau bisa kita Sederhanakan menjadi 9,1 dikalikan dengan 10 pangkat 4 Newton per m2 maka pilihan jawaban yang paling tepat pertanyaan ini ada pada pilihan jawaban a yaitu 9,1 dikalikan dengan 10 pangkat 4 Newton per meter persegi untuk tekanan di penampang B sampai soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing