• Matematika
  • ALJABAR Kelas 9 SMP
  • FUNGSI KUADRAT
  • Pemecahan Masalah Melibatkan Sifat-Sifat Fungsi Kuadrat

Video solusi : Air Terjun Madakaripura terletak di Kecamatan Lumbang, Probolinggo merupakan salah satu air terjun di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru. Tinggi dari air terjun ini adalah 200 m. Pada suatu hari ada seseorang yang melepas ikan tepat dari atas air terjun. Tentukan berapa waktu yang diperlukan ikan tersebut untuk mencapai dasar air terjun? Jika persamaan jarak tempuh dari ikan tersebut adalah y = y0 - 24t^2 dengan y jarak tempuh, y0 adalah tinggi air terjun dan t waktu tempuh.

Teks video

Misalnya kita diberikan suatu persamaan jarak tempuh dari ikan di mana y = y 0 - 24 t kuadrat dan diberi tahu ada tinggi air terjun dan tinggi dari air terjun adalah 200 m. Jadi kita bisa menulis persamaan ini menjadi y = 200 Min 24 kuadrat dan pertanyaan di sini adalah beberapa waktu agar ikan mencapai dasar air mencapai dasar air berarti ketinggiannya akan menjadi nol berarti kita inputnya 03 menjadi 0 = 200 Min 24 C kuadrat dan akan kita selesaikan persamaan kuadrat ini kita akan dapatkan t di mana t adalah waktu saat ikan mencapai dasar air saat dirinya nol ketinggiannya 0 dan di sini saya akan coba pindahkan24 t kuadrat ke sisi kiri berarti akan menjadi positif 24 t kuadrat = 200 dan kita / 24 pada kedua ruas kita dapatkan S kuadrat = 200 per 24 yang mana apabila kita bagi 8 kita dapatkan akan menjadi 25 per 3 dari kita kembali apabila x kuadrat = k maka x adalah plus minus akar jadi kita dapatkan bahwa t adalah plus minus akar 25 per 3 yang artinya adalah minus akar 25 per 3 dan juga t adalah positif akar 25 per 3 Kara waktu yang kita bicarakan di sini adalah besaran positif Jadinya kalau kita ambil jawabannya adalah √ 25 per 3 yang kita bisa menulis bahwa akar 25 per 3 sama saja dengan akar 25 per akar 3 yang mana menjadi 5 per akar 3 dan kita juga bisa merasionalkan penyebut disini kita kalikan dengan akar 3 per akar 3 kita dapatkan akan menjadi 5 akar 3 per 3 dan inilah T agar y menjadi 0 agar ketinggian ikan menjadi 0 di dasar air. Baiklah sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing