• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Fungsi Trigonometri
  • Grafik Fungsi Tangen

Video solusi : Nilai dari (tan 69+tan 66)/(1- tan 69. tan 66) adalah . . .

Teks video

Halo koperasi bisa kita punya soal tentang trigonometri untuk nilai dari tangen 69 derajat ditambah tangen 66 derajat dibagi dengan 1 yang dikurang tangen 69 derajat dikali Tan 66 derajat di sini perlu kita ketahui Untuk formula trigonometri berikut dimana untuk Tangen dari x ditambah y ini dapat kita jabarkan yang menjadi sangat x ditambah tangen X per 1 dikurang dengan tangan X dikali Tan y Lalu untuk relasi sudut dalam trigonometri di mana Tangen dari 180° yang dikurangi X akan sama dengan negatif tangan jadi kita perhatikan di sini kita punya Tangen dari 69 derajat lalu ditambahkan dengan Tangen dari 66 derajat kita bagi dengan 1 yang dikurangi dengan Tangen dari 69 derajat dikali Tan dengan tangan dari 66 derajat yaitu perhatikan bentuknya Sama persis dengan formula yang ini di mana X yang dapat kita anggap adalah yang 69 derajat dan Y adalah 66 berat ingin jadi tangan dari 69 derajat + 66 derajat = Tangen dari 135 derajat di mana untuk 135° dapat kita sebagai yaitu 180 derajat dikurang 45 derajat jadi sengaja kita. Tuliskan seperti ini banyak kita jadikan hubungannya dengan sudut istimewa yaitu 45 derajat lalu kita gunakan relasi sudut yang ini. berarti kita dapati bahwa ini = negatif Tangen dari 45 derajat tangen 45 derajat nilai nya adalah satu berarti ini = min 1 kita pilih opsi yang a sampai jumpa soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing