• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Polinomial
  • Teorema Faktor

Video solusi : Tentukan sisa pembagian dan hasil bagi dari: 2x^2-13x+11 dibagi oleh x-3

Teks video

pada soal ini kita diminta Tentukan sisa pembagian dan hasil bagi dari 2 x kuadrat dikurang 13 x ditambah 11 dibagi oleh x min 3 nah disini kita akan membagi antara ini dengan ini menggunakan pembagian bersusun perhatikan disini kita memiliki fungsi yang akan dibagi adalah 2 x kuadrat dikurang 13 x ditambah 11 lalu di sini pembaginya adalah x min 3 seperti ini kemudian yang pertama di sini kita ingin melintasi 2 x kuadrat artinya X min 3 harus kita kalikan dengan 2 x sehingga disini 2 X dikali X kita dapatkan 2 x kuadrat 2 X dikurang 3 = min 6 x lalu kita akan kurangi seperti ini sehingga kita dapatkan 2 x kuadrat min 2 x kuadrat habis lalu Min 13 x dikurangi 6 x = min 13 + 6 = Mindisini kita punya lalu 11 nya kita turunkan di sini ditambah dengan 11 kemudian disini agar min 7 x nya hilang kita eliminasi maka X min 3 harus kita kalikan dengan 7 sehingga kita dapatkan min 7 dikali X = min 7 x lalu min 7 dikali dengan min tiga kita dapatkan di plus21 kalau dari sini kita kurangi di mana min 7 X dikurang min 7 x maka habis lalu 11 dikurang 21 = Min 10 kemudian Berdasarkan pembagian bersusun disini kita dapatkan hasil baginya adalah 2 x min 7 dan bersisa Min 10 ini dia jawabannya demikian sampai jumpa soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing