• Matematika
  • Aljabar Kelas 10 SMA
  • Pertidaksamaan Rasional dan Irasional Satu Variabel
  • Pertidaksamaan Kuadrat

Video solusi : Di antara pertidaksamaan-pertidaksamaan berikut, yang merupakan pertidaksamaan kuadrat dua variabel adalah....

Teks video

disini kita diminta untuk menentukan pertidaksamaan kuadrat dua variabel pertidaksamaan kuadrat dua variabel memiliki ciri-ciri yaitu harus ada kuadrat dan juga harus ada 2 x dan y kita lihat di pilihan jawaban yang ada untuk pilihan jawaban A kita lihat di sini ada dua variabel yaitu X dan Y tapi tidak dapat jadi pilihan salah lalu untuk pilihan jawaban B di sini sudah ada dua variabel yaitu X dan Y dan juga adalah nilai kuadrat tapi di sini adalah pertidaksamaan mutlak 2 variabel pilihan juga salah kita lihat di pilihan C ada dua variabel yaitu y dan X dan juga ada kuadrat jadi pilihan jawaban C benar untuk pilihan jawaban D kita lihat tapi di sini ada ^ 3 jadi ini bukan merupakan pertidaksamaan kuadrat B yang salah untuk pilihan jawaban eh kita lihat disini hanya adaX jadi pilihan jawabane juga salah bisa disimpulkan bahwa pilihan jawaban yang paling benar adalah pilihan jawaban C sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!