• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • HIMPUNAN
  • Himpunan Kosong

Video solusi : Manakah di antara himpunan-himpunan berikut yang merupakan himpunan tak hingga? a. Himpunan pasir yang ada di pantai. b. Himpunan hewan buas. c. {0 , 2, 4, 6, 8, ...}. d. {10, 20, 30, 40, ..., 40.000}. e. -3, -2, -1, 0 ,1, 2, 3}. f. {-3, -2, -1, 0 ,1, 2, 3, ..., 100}.

Teks video

untuk menyelesaikan soal ini kita akan menentukan dari a sampai F yang termasuk sebagai himpunan tak hingga sebelum itu kita harus tahu dulu himpunan tak hingga dan himpunan berhingga dan himpunan tak hingga adalah himpunan yang banyak anggotanya tidak dapat dinyatakan dalam bilangan cacah, sedangkan himpunan berhingga adalah sebaliknya yaitu himpunan yang banyak anggotanya dapat dinyatakan dalam bilangan cacah artinya himpunan berhingga mempunyai awal dan akhir dan diantara awal dan akhir itu banyak anggotanya bisa dihitung Sedangkan untuk himpunan tak hingga kadang mempunyai awal saja atau bisa mempunyai akhir saja atau jika mempunyai awal dan akhir diantara awal dan akhir itu tidak bisa dihitung kita kembali ke soal himpunan yang merupakan himpunan berhingga adalah pertama kita perhatikan untuk poin a himpunan pasir yang ada di pantai karena pasir yang ada di pantai tidak bisa kitamaka termasuk dalam himpunan tak hingga sehingga A termasuk dalam himpunan tak hingga kemudian kita perhatikan untuk B himpunan hewan buas karena hewan buas juga sangat banyak dan kita tidak bisa menghitung Berapa jumlah pastinya maka himpunan hewan buas termasuk himpunan tak hingga Kemudian untuk yang c 0 2 4 6 8 dan seterusnya di sini mempunyai awal tetapi tidak mempunyai akhir maka termasuk dalam himpunan tak hingga sehingga C termasuk dalam himpunan tak hingga Kemudian untuk poin D diawali dengan 10 dan di akhir nya adalah Rp40.000 kemudian di antara 10 dan Rp40.000 ada 20 30 40 Maka selanjutnya adalah 50 60 70 hingga 40000 maka tidak termasuk dalam himpunan tak hingga selanjutnya kita perhatikan untuk point e pada poin eh hanya ada akhir yaitu 3 tetapi tidak mempunyai awal maka termasuk dalamhimpunan tak hingga Kemudian untuk poin F dimulai dengan min tiga dan diakhiri dengan 100 dan diantara min 3 dengan 100 adalah min dua min 1 0 1 2 3 dan seterusnya maka setelah 3 ini ada 456 hingga 100 karena bisa dihitung maka tidak termasuk dalam himpunan tak hingga maka menjadi himpunan terhingga adalah pada poin A B C dan E Sedangkan untuk d dan f termasuk dalam himpunan berhingga Oke sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!