• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Persamaan Trigonometri
  • Persamaan Trigonometri

Video solusi : Tentukan nilai dari a. cos 80 cos 55-sin 80 sin 55 b. cos 350 cos 20+sin 350 sin 20

Teks video

Jika kita bertemu soal seperti ini maka perlu kita ingat kembali rumus-rumus trigonometri seperti cos a + b itu = cos a cos B dikurang untuk cos A min b itu = cos a cos B dikurang B + Sin a b c dengan menggunakan rumus ini kita bisa menyelesaikan soalnya untuk soal yang itu jadi untuk soal yang di sini adalah cos 80 derajat dikali cos 55 derajat dikurang Sin 80 derajat dikali Sin 55 derajat berarti ini mengikuti rumus yang pertama a + b berarti ini adalah 80 derajat dan b adalah 55 derajat maka ini bisa kita Tuliskan menjadi cos 80 derajat ditambah 55 derajat.80 derajat ditambah 55 derajat itu adalah 135 derajat untuk menentukan cos 135 derajat kita bisa menggunakan di mana cos 180 dikurang Apa itu = Min cos Alfa maka ini bisa kita Ubah menjadi cos 100 derajat kurang 45 derajat = Min cos 45 derajat cos 45 derajat adalah setengah akar 2 maka ini = minus setengah akar 2 ke Nah sekarang untuk soal yang B soal yang B disini adalah cos 350 derajat dikali cos 20 derajat + sin 350 derajat dikali Sin 20 derajat berarti kita bisa menggunakan bentuk yang kedua Amin b. Maka ini350 derajat dikurang 20 derajat = cos 330° Na untuk ini kita bisa menggunakan sudut berelasi 160 derajat dikurang. Apa itu = cos Alfa Oke berarti ini kita bisa ubah menjadi cos 160 derajat dikurang 30 derajat = cos 30 derajat cos 30 derajat itu = setengah akar 3 kg jadi untuk yang pertama adalah minus setengah akar 2 yang kedua adalah setengah akar 3. Oke sampai di sini sampai jumpa di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing