• Matematika
  • PROBABILITAS Kelas 12 SMA
  • Peluang Wajib
  • Permutasi

Video solusi : Zaki akan membuat sebuah surel (surat elektronik/email). Untuk keperluan itu, ia memerlukan sebuah kata sandi (password) yang terdiri dari delapan karakter. Kata sandi dikatakan baik jika menggabungkan antara huruf dan angka. Zaki akan menggunakan namanya pada empat karakter awal atau akhir secara berturut-turut, kemudian ditambahkan dengan empat buah angka berbeda dari 0, 1, 2, ..., 9 secara acak, misalnya ZAKI1234, ZAKI4321, 0321ZAKI, 3214ZAKI, dan lain-lain. Banyaknya kata sandi surel yang dapat digunakan Zaki adalah ....

Teks video

di sini ada sebuah pertanyaan Zaki akan membuat sebuah surat elektronik untuk keperluan itu ia memerlukan sebuah kata sandi yang terdiri dari 8 karakter kata tersebut dikatakan baik jika menggabungkan antara huruf dan angka Zaki akan menggunakan namanya pada empat karakter awal atau secara berturut-turut Kemudian ditambahkan dengan 4 buah angka berbeda dari 0 hingga 9 secara acak misalnya Zaki 1 2 3 4 1 4 3 2 1 0 3 2 1 dan 3 2 1 4 Zaki dan lain-lain pertanyaan ya banyaknya kata sandi surel yang dapat digunakan Zaki ada di mana Di sini ada empat angka yang akan kita gunakan untuk di depan ataupun di belakang maka kita siapkan 4 di sini kemudian kita lihat disini untuk dari angka 0 hingga 9 ada 10 angka maka untuk kemungkinan pertama untuk angka pertama paling awal adalah ada 10 kemungkinan bisa 120 hingga 9 sedangkan angka kedua akan Anda 9 angka yang kita pakai Karena untuk angka satunya sudah terpakai pada letak pertama ini posisi pertama ini Kemudian untuk posisi ketiga akan ada 8 angka yang dapat kita gunakan dan untuk posisi terakhir akan ada 7 angka yang dapat kita pakai maka bila kita kalikan 10 * 9 * 8 * 7 hasilnya menjadi 5040 Kemudian untuk Zaki akan bisa di depan atau di belakang maka hanya ada dua kemungkinan maka 5040 dikalikan dengan dua cara yaitu depan atau awal dan juga akhir maka bila dikalikan hasilnya akan menjadi Rp10.000 80, maka untuk pilihan dan benar adalah yang pilihan B sampai jumpa di pertanyaan berikut

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing