• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Persamaan Trigonometri
  • Persamaan Trigonometri

Video solusi : Jika x+y=pi/4, buktikan (1 + tan x)(1 + tan y) = 2!

Teks video

coffee Friends disini kita punya pertanyaan tentang trigonometri jadi diberikan x + y ini totalnya adalah phi per 4 kita ingin buktikan bahwa 1 + Tan X dikali 1 + Tan Y = 2 ini kita akan lihat dulu sifat dari identitas penjumlahan sudut Tan x + y dengan punya ini adalah x + Tan y dibagi dengan 1 dikurangi Tan X di X dengan Tani dalam kasus ini kita tahu dan ekspresi artinya Tan dari phi per 4 itu Tan 45 derajat yang adalah 1 yang nilainya 1 akan = Tan X + Tan y dibagi dengan 1 Min Tan X Tan Iya jadi kita balikan kita memperoleh 1 Min Tan X Tan y = Tan X + jadi kita punya disini Tan X + Tan X + Tan X dan Y ini akan = 1 jika kita tambahkan ke 21 ya jadi 1 + 1 ini 2 dan ruas kanan ini menjadi 1 + Tan X + Tan y + Tan X dan Y nah disini kita punya sifat ya Jadi jika kita punya a + b dikalikan dengan a + c Ini menghasilkan a kuadrat + ab + ac + BC ya Nah maka dari itu kita akan punya disini dalam kasus ini a nya adalah 1 b nya adalah Tan x nya adalah Tania ya. Jadi kita bisa faktorkan ruas kanan kita menjadi 1 + Tan X dikalikan dengan 1 + Tan y dengan yang kita inginkan oke sekian sampai jumpa di Pertanyaan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing