• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 12 SMA
  • Dimensi Tiga
  • Jarak Titik ke Bidang

Video solusi : Perhatikan gambar berikut. Ruas garis AT, AB, dan AC saling tegak lurus di A. Panjang AT = AB = AC = 6 cm. Jarak titik A ke bidang TBC adalah....

Teks video

disini kita memiliki sebuah gambar di mana ruas garis AB dan AC saling tegak lurus di a panjang AB = BC = AC yaitu 6 cm, maka jarak titik A ke bidang TBC adalah terlebih dahulu disini kita membuat sebuah garis tegak lurus dari titik t ke garis BC maka kita dapatkan sebuah garis t t aksen selanjutnya Jarak titik A ke bidang TBC kita misalkan menarik garis yang tegak lurus dari titik A ke bidang TBC maka kita dapatkan sebuah garis seperti berikut Nah dari sini dapat kita lihat bahwa Jarak titik A ke bidang TBC dapat kita sebut sebagai Jarak titik A ke garist t aksen sehingga dari sini kita dapat gambarkan sebuah gambar segitiga di sini titiknya a di sini t aksen dan disini t dan jarak titik A ke titik a aksen kita buatkan seperti berikut dimana kita misalkan titiknya yaitu a aksen sehingga panjang a aksen inilah yang merupakan jarak dari titik A ke bidang TBC maka untuk mencari panjangnya tersebut kita dapat menggunakan rumus kesebangunan dimana disini A aksen itu = ada aksen di kali a t t t aksen Nah dari sini kita belum mengetahui nilai dari a t aksen dan nilai dari t t aksen maka kita ke mencari nilainya terlebih dahulu maka untuk yang pertama kita akan mencari panjang dari BC untuk mencari panjang BC kita dapat memperhatikan sebuah gambar segitiga di sini titik a di sini B dan di sini C dengan siku-siku di a kita ketahui panjang AB yaitu 6 panjang AC yaitu 6 sehingga untuk mencari panjang BC kita dapat menggunakan rumus misalkan diberikan sebuah segitiga siku-siku dimana panjang sisi alasnya A dan panjang sisi tegaknya a5k kita dapat Tuliskan panjang sisi miringnya yaitu a √ 2 sehingga berdasarkan gambar yang kita miliki untuk sisi miringnya disini kita dapatkan 6 akar 2 selanjutnya kita akan mencari panjang dari garis a aksen sehingga dari sini kita dapatkan sebuah gambar segitiga di sini titik a di sini titik B di sini titik p aksen dengan siku-siku di P aksen kita ketahui panjang dari Ab itu 6 Sedangkan untuk aksen B kita dapat perhatikan dimana t aksen ini berada terletak di tengah garis BC sehingga karena BC panjangnya 6 akar 2 maka t aksen B itu seperdua dari 6 akar 2 maka kita dapatkan disini 3 akar 2 selanjutnya untuk mencari panjang dari t aksen a kita dapat gunakan rumus phytagoras mana? akson a kuadrat itu = AB kuadrat dikurang C aksen b kuadrat dari sini kita dapatkan takson a kuadrat itu sama dengan kita masukkan nilainya di sini 6 kuadrat dikurang 3 akar 2 kuadrat maka kita dapatkan t aksen a kuadrat itu = 36 dikurang 18 maka t aksen maka t aksen itu = akar dari 36 dikurang 18 hasilnya 18 maka kita dapatkan panjang dari peace nanya itu sama dengan 18 itu dapat kita tulis 9 * 2, maka di sini kita dapatkan akar 93 dikali akar 2. Selanjutnya kita akan cari panjang dari t t aksen dengan memperhatikan sebuah gambar segitiga berikut misalkan di sini kita ketahui titiknya di sini dan di sini Teh dengan siku-siku di a kita telah mengetahui sebelumnya a t aksen itu nilainya 3 akar 2 maka disini 3 √ 2 panjang dari Aceh yaitu 6 maka untuk mencari panjang dari titik akses kita. Tuliskan sebagai berikut bahwa t t aksen kuadrat itu sama dengan t a kuadrat ditambah atau aksen kuadrat kita Tuliskan titik aksen kuadrat = nilainya yaitu 6 maka Sin 6 kuadrat ditambah 3 akar 2 kuadrat maka kita dapatkan t t aksen = 36 + 18, maka F aksen dapat kita Tuliskan sebagai akar dari 36 + 18 itu 54 akar 54 dapat kita Sederhanakan menjadi 3 √ 6 Nah dari sini kita telah mendapatkan nilai yang kita butuhkan untuk mencari panjang dari a aksen maka disini kita masukkan nilai a aksen = a t aksen yaitu ini 3 akar 2 jika di atas itu kita ketahui pada soal 6 cm titik a aksen yaitu 3 akar 6 di sini 3 √ 6, maka dari sini kita dapat coret maka kita dapatkan a aksen itu sama dengan 6 akar 2 per akar 6 dari sini kita kalikan akar Sekawan maka di sini akar 6 per akar 6 maka kita dapat kita Tuliskan di sini A aksen nya yaitu 6 akar 2 dikali akar 6 hasilnya akar 12 per 6 maka kita dapatkan hasilnya ini bisa dicoret akar 12 akar 12 dapat kita Sederhanakan menjadi a aksen = kita dapatkan banyak 2 akar 3 cm, maka jarak dari titik A ke bidang TBC yang merupakan panjang dari a aksen yaitu kita dapat 2 akar 3 cm, maka jawaban yang tepat nya adalah B sampai jumpa di video selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing