Jika menemukan soal seperti ini maka pertama-tama kita harus mencari rumus suku ke-n nya terlebih dahulu. Jika kita lihat pada deret ini polanya adalah 1 kuadrat Lalu 2 kuadrat 9 itu merupakan 3 kuadrat 16 itu 4 kuadrat dan 25 itu adalah 5 kuadrat sehingga bisa kita tulis rumus UN ya kan = n ^ 2 sehingga jika kita tulis dalam notasi sigmaSigma N = 1 sampai dengan 5 dari ^ 2 n ^ 2 nya itu didapat dari polanya pola dari soal sehingga 1 ditambah dengan 4 = 9 + 16 = 25 bentuk notasi sigma nya adalah Sigma N = 1 sampai 5 dari n kuadrat sampai jumpa di pembahasan soal berikutnya