• Matematika
  • PROBABILITAS Kelas 12 SMA
  • Peluang Wajib
  • Kombinasi

Video solusi : Jika nC(n-2)=21 maka n=...

Teks video

untuk menyelesaikan soal seperti ini maka kita gunakan rumus kombinasi dimana jika kita punya n kombinasi R maka dijabarkan menjadi n faktorial dibagi dengan n dikurang R faktorial dikali dengan R faktorial di mana Nilai N lebih besar = r pada ini yang ditanya adalah n kombinasi n dikurang 2 = 21 maka nilai n y = berapa maka ada bagian ruas kirinya kita jabarkan terlebih dahulu karena ini merupakan rumus kombinasi maka penjabarannya dapat kita Tuliskan menjadi n faktorial dibagi n dikurang n dikurang 2 faktorial dikali dengan n minus 2 faktorial = 20 1 maka N faktorial jika kita jabarkan menjadi n dikali dengan n minus 1 dikali dengan n minus 2 faktorial dibagi dengan n dikurang n minus 2 faktorial adalah 2 faktorial dikali dengan n minus 2 faktorial = 21 n minus 2 faktorial dibagi dengan n minus 2 faktorial adalah 1 maka di sini penjabarannya menjadi n dikali n minus 1 dibagi 2 faktorial adalah 2 * 12 * 1 adalah 2 = 20 12 pada bagian kiri Kita pindah ke rumah sebelah kanan yaitu dengan perkalian silang maka N dikali minus 1 sama dengan 21 dikali dengan 2 kita Sederhanakan maka N kuadrat dikurang n = 42 42 pada ruas sebelah kanan Kita pindah keluar sebelah kiri maka N kuadrat dikurang n dikurang 42 sama dengan nol kemudian kita faktorkan Maka faktor lainnya adalah n minus 7 dikali dengan n + 6 = 0 sehingga dari sini kita mempunyai 2 Nilai N pembuat nol nya pembuat nol pertama yaitu n minus 7 sama dengan nol maka N = 7 lalu yang kedua adalah nilai n + 6 = 0, maka N = negatif 6 karena disini Nilai N itu harus bernilai positif maka yang kita ambil adalah nilai n yang sama dengan sehingga jawaban yang tepat pada soal ini jika n kombinasi n minus 2 = 21, maka nilai n ya sama dengan 7 yaitu pada pilihan a. Oke sekian sampai jumpa di pembahasan soal berikut ya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing