• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 11 SMA
  • Transformasi
  • Dilatasi (Perkalian)

Video solusi : Lingkaran L: (x-1)^2 + (y + 1)^2 = 9 didilatasikan dengan faktor skala 1/3 terhadap titik pusat (1,2). Persamaan hasil dilatasi lingkaran L adalah

Teks video

di sini ada pertanyaan langkah pertama aku akan menerangkan rumus-rumus yang akan kita gunakan untuk menjawab soal ini yaitu sebagai berikut dimana x aksen y sebagai X baru dan Y baru m disini sebagai faktor skalanya k l sebagai titik pusatnya maka tinggal kita masukkan di sini faktor skalanya adalah 1/3 berarti m-nya 1 per 3001 per 3kemudian X Y di sini titik pusatnya adalah 1,2 berarti katanya adalah 1 x min 1 l adalah 2 y min 2 ditambah dengan 12 kemudian tinggal kita kalikan disini baris dikali kolom berarti 1 per 3 kali x min 1 + 0 x y minus 2 Kemudian untuk baris keduanya baris dikali kolom berarti 0 dikali x min 1 ditambah dengan 1 per 3 x y minus 2 maka langkah selanjutnya adalah dengan menghitung nya 1 per 3 dikali x min 1 maka menjadi 1 per 3 x dikurangi dengan 1 atau 3 kemudian ditambah dengan dikali minus 2 berarti 0 kemudian baris ke-2 nya 0 * x min 1 maka menjadi 0 ditambah dengan 1 per 3 x y minus 2 b x 1 per 3 Y dikurangi dengan 2 per 3 jangan lupa ditambah dengan matriks 1 2 kemudian tinggal kita jumlahkan 1/3 X kemudian min 1 per 3 ditambah dengan 1 maka menjadi 2/3 kemudian 1/3 y min 2 per 3 + 2 maka menjadi 4/3 tambah 4 atau 3 Kalau sudah seperti ini langkah selanjutnya adalah dengan mencari nilai x nya Jati X aksen = 1 per 3 x ditambah 2 per 3 maka 1/3 x = x aksen dikurangi dengan 2 per 3 maka X ini = 3 x aksen dikurangi 2 kemudian di sini y aksen itu = 1/3 y ditambah dengan 4 per 3 berarti 1 per 3 y = y aksen dikurangi 4 per 3 sehingga y = 3 Y aksen dikurangi 4 langkah selanjutnya kita akan masukkan X disini dengan x barunya yaitu 3 x aksen kurang 2 dan di sini ya nya kita mah bukan menjadi 3 Y aksen Min 4 kemudian tinggal kita hitung 3 x aksen dikurangi 3 kuadrat ditambah dengan 3 Y aksen dikurangi 3 kuadrat = 9 kemudian kita jabarkan 9 x aksen kuadrat dikurangi dengan 8 x aksen ditambah dengan 9 ditambah dengan 9 y aksen kuadrat dikurangi dengan 18 y aksen + 9 = 9 langkah selanjutnya kita akan membagi kedua ruas dengan 9 maka tersisa X aksen kuadrat dikurangi 2 x aksen ditambah 1 ditambah dengan y aksen kuadrat dikurangi dengan 2 y aksen ditambah 1 sama dengan 1 kemudian kita akan mengubahnya menjadi A min b kuadrat berarti faktornya adalah x min 1 kuadrat ditambah dengan y min 1 kuadrat = 1 sehingga jawaban yang tepat adalah C sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!