Oke jika melihat sosok seperti ini yang kita ketahui bahwa ini merupakan soal barisan geometri dimana disini ada bakteri x berkembang biak menjadi dua kali lipat setiap lima menit inilah ciri-ciri barisan geometri dimana barisan ini akan memiliki rasio yang sama yaitu 2 kali lipat atau 2 pada waktu 15 menit pertama banyak bakteri yaitu 400 yang ditanya itu banyak bakteri pada waktu 35 menit pertama di sini kita ketahui bahwa r atau rasio nya yaitu 2 karena dia berkembang biak dua kali lipat setiap lima menit sehingga jika 15 menit pertama maka 15 menit per 5 menit = 3 atau berarti itu kejadian ketiga di sini kita sebut disini telah diketahui bahwa U3 yaitu 400 di sini yang baru teman-teman ingat ada rumus suku ke-n yaitu UN = a r pangkat n min 1 oke soal kita sudah mengetahui U3 dimana U3 jika dimasukkan ke rumus menjadi U3 = a dikali r 1 rasionya tadi 2 pangkat n yaitu 3 / 3 dikurang 1 maka u 3 jadi 400 jadi 400 = a dikali 2 pangkat 3 kurang 1 = 2 sehingga 2 ^ 2 yaitu 4 disini kita peroleh bahwa a = 100 Oke dari soal yang ditanyakan yaitu banyak bakteri pada 35 menit pertama hingga 35 menit itu sama dengan 35 menit 5 menit yaitu 7 maka Disini yang ditanyakan nya itu banyak bakteri pada kejadian yang ke-7 hingga yang dicari adalah u7 dimana u7 = a dikali R pangkat 7 dikurang 17 = a * 100 * R nya yaitu 2 pangkat 7 kurang 16 sehingga u7 = 1 dikali 64 Oke sehingga kita peroleh 7 = 6400 sehingga yang kita peroleh banyak bakteri pada 35 menit pertama yaitu 6400 jawabannya C Oke sampai jumpa di pertanyaan berikutnya