• Matematika
  • KALKULUS Kelas 12 SMA
  • Limit Fungsi Trigonometri
  • Limit Fungsi Trigonometri di Tak Hingga

Video solusi : Nilai limit x mendekati tak hingga (1-cos(6/x))/(1-cos^2 (6/x))=....

Teks video

disini pertanyaan yaitu nilai dari limit x mendekati tak hingga dengan fungsi 1 Min cos 6 per X per 1 Min cos kuadrat 6 per x sama dengan titik-titik untuk mengerjakan soal ini kita perlu mengubah bentuk dari 1 Min cos kuadrat 6 per X sehingga bentuknya menjadi limit x mendekati tak hingga 1 Min cos 6 per X lalu yang 1 Min cos kuadrat 6 per x nya akan kita ubah bentuk menjadi 1 + cos 6 per X dikalikan dengan 1 Min cos 6 per XSetelah itu kita akan coret 1 Min cos 6 per X dengan 1 Min cos 6x kita coret sehingga sisanya menjadi limit x mendekati tak hingga Sin 1 per 1 + cos 6 per S Setelah itu kita akan masukkan nilai dari tak hingganya jadi kita masukkan dalam kosnya di kos 6 peserta hingga bilangan berapapun yang dibagi tak hingga Maka hasilnya akan menjadi nol titik 1 per 1 + cos 60cos 0 itu sama saja dengan 1 jadi kita ubah jadi 1 per 1 ditambah dengan 1 jadi jawaban akhirnya satu per dua jadi jawabannya sampai jumpa pada soal berikut nya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing