untuk mengerjakan soal ini kita dapat menggunakan rumus jika ada koordinat titik a yaitu x koma y lalu direfleksikan terhadap titik 0,0 notasinya adalah m Lalu ada titik 0,0 maka hasil transformasinya atau a aksen akan menjadi minus x koma minus y selanjutnya dari soal akan kita masukkan ke dalam rumus untuk titik a yaitu koordinat nya 2 koma minus 4 jika direfleksikan terhadap titik 0,0 hasilnya adalah k aksen menjadi minus 2 koma minus minus 4 artinya + 4 selanjutnya untuk koordinat El yaitu minus 3,1 jika direfleksikan terhadap titik 0,0 Maka hasilnya adalah l aksen menjadi minus minus 3 artinya adalah + 3 koma minus 1 selanjutnya koordinat m yaitu 3 koma minus 4 maka jika direfleksikan terhadap titik 0,0 hasil transformasi nya adalah F aksen menjadi minus 3 koma minus minus 4 artinya adalah + 4 inilah jawabannya sampai jumpa pada pertanyaan berikutnya