• Matematika
  • BILANGAN Kelas 8 SMP
  • POLA BILANGAN DAN BARISAN BILANGAN
  • Barisan Aritmetika Bertingkat

Video solusi : Dua suku berikutnya dari barisan bilangan 50, 45, 39, 32,... adalah.... A. 24, 15 B. 24, 16 C. 25, 17 D. 25, 18

Teks video

dalam hal ini kita memiliki sebuah barisan bilangan yang terdiri dari 5045 3932 dan seterusnya dan kita diminta untuk menentukan dua suku berikutnya dari barisan bilangan ini jadi seperti yang kita tahu selisih antara 50 dengan 45 adalah minus 5 sedangkan selisih antara 45 dengan 39 adalah min 6 dan selisih antara 39 dengan 32 adalah minus 7, maka di sini dapat menyadari pula bahwa ternyata di antara suatu selisih dengan selisih yang lainnya terdapat selisih juga yang merupakanminus 1 dan selisih antara min 6 dengan minus 7 adalah minus 1. Oleh karena itu untuk menentukan selisih antara 32 dengan suku maka kita akan mengurangi minus 7 dengan 1 sehingga kita akan dapatkan selisih selanjutnya yaitu minus 8 n. Jika kita kurangi 32 dengan 8 kita akan mendapatkan hasil suku selanjutnya yaitu 24 Nah sekarang kita akan lanjut untuk mencari selisih antara suku 24 dengan suku berikutnya. Nah selisih antara selisihnya adalah minus 1 sehingga jika minus 8 kita kurangin lagi dengan 1 kita akan dapatkan minus 9 sebagai selisihnya. Oleh karena itu jika kita kurangi 24 dengan 9 maka kita akan mendapatkan suku berikutnya yaitu 15, Oleh karena itu dapat disimpulkan bahwa dua suku berikutnya dari barisan bilangan ini adalah 24 dan juga 15 yang jawabannya ada pada pilihan a sampai jumpa pada soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing