• Matematika
  • ALJABAR Kelas 9 SMP
  • FUNGSI KUADRAT
  • Fungsi Kuadrat dengan Tabel, Grafik, dan Persamaan

Video solusi : Diketahui fungsi kuadrat y = x^2 + 2x - 3. Grafik fungsi kuadrat tersebut yang benar adalah ....

Teks video

jika ada soal seperti ini kita akan menyelesaikannya menggunakan konsep fungsi kuadrat pada soal ini diketahui fungsi y = x pangkat 2 ditambah 2 x min 3 kemudian manakah grafik fungsi kuadrat yang benar jadi pertama kali kita akan mencari titik potong terhadap sumbu x dan sumbu y titik potong terhadap sumbu x maka nilai y sama dengan nol jadi ketika disubtitusikan disini 0 = x ^ 2 + 2 x min 3 kemudian akan kita faktorkan yaitu Carilah dua angka ketika dikali hasilnya min 3 dan ketika dijumlah hasilnya + 22 angka itu adalah + 3 dan min 1 jadi pemfaktorannya yaitu x + 3 * x min 1 sama dengan nol kemudian akan dibuatpembuat nol di sini x + 3 = 0 jadi X = min 3 maka titik koordinatnya adalah Min 30 kemudian ketika x min 1 sama dengan nol jadi x = + 1 maka titik koordinatnya adalah 1,0 kemudian kita akan mencari titik potong terhadap sumbu y yaitu nilai x = 0, maka kita subtitusikan disini y = x ^ 2 + 2 x 0 dikurang 30 pangkat 2 hasilnya 0 dan 2 x 0 Jika hasilnya nol jadi y = 0 min 3 Maka hasilnya = min 3 jadi titik koordinatnya adalah nol koma min 3 kemudian kita akan mencari koordinattitik puncaknya yaitu ketika bentuk umum fungsi kuadrat adalah y = ax ^ 2 + bx + C maka koordinat titik puncaknya adalah XP di sini x p = min b per 2 a kemudian y = b pangkat 2 dikurang 4 dibagi Min 4 A jadi disini kita akan mencari XP yaitu minus 2 dibagi 2 dikali 1 hasilnya adalah minus 2 per 2 = minus 1 kemudian titik yaitu 2 pangkat 2 dikurang 4 dikali 1 dikali min 3 dibagi Min 4 kali 1 min dikali min hasilnya plus jadi = 4 + 12 dibagi Min 4 hasilnya adalah 16dibagi Min 14 dibagi Min yaitu Min jadi = minus 4 maka koordinat titik puncaknya adalah min 1 koma Min 4 dari perhitungan sebelumnya diperoleh titik potong terhadap sumbu x yaitu Min 3,0 dan 1,0 maka gambar yang sesuai yaitu ada di gambar pilihan a di sini Min 3,0 kemudian di sini 1,0 dan titik potong terhadap sumbu y yaitu 0,3 ada di sini dan titik puncaknya yaitu min 1 koma Min 4 ada di sini jadi jawaban yang tepat yaitu a sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!