• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Persamaan Trigonometri
  • Persamaan Trigonometri

Video solusi : Himpunan penyelesaian dari bentuk persamaan cos x=cos 30 untuk 0<=x<=2pi adalah ....

Teks video

jika kita menemukan soal seperti ini maka langkah penyelesaian yang dapat kita lakukan adalah dengan bentuk persamaannya adalah cos x = cos 30 derajat maka untuk menentukan himpunan penyelesaian nya akan kita gunakan rumus persamaan trigonometri cos x = cos Alfa maka Alfa adalah 30 derajat sehingga X satunya = Alfa ditambah k dikali 360 derajat dan x 2 = min Alfa ditambah k dikali 360 derajat dengan K merupakan bilangan bulat sembarang yang dapat kita isi dengan nilai 0 1 2 3 dan seterusnya hingga memenuhi batas nilai x perlu kita ketahui dalam bentuk radian bernilai 180 derajat makatas x nya adalah x lebih dari sama dengan nol derajat dan x kurang dari 2 x 180 derajat atau 360 derajat langkah selanjutnya kita masuk ke dalam rumus persamaan trigonometri cos x = cos 30 derajat maka X1 = 30 derajat dikali 360 derajat dan x2 nya = minus 30 derajat ditambah k dikali 360 derajat kemudian X1 = 30 derajat ditambah dikali 360 derajat kita masukkan nilai k = 0 maka x nya = 30 derajat ditambah 0 x 360 derajat = 30 derajat kemudian k = 1 maka= 30 derajat + 1 x 360 derajat = 30 derajat + 360 derajat 390 derajat karena 390° sudah melebihi dari batas nilai x sehingga untuk perhitungan X satunya kita cukupkan sampai kah sama dengan 1 selanjutnya kita akan mencari nilai dari X 2 nya = minus 30 derajat ditambah k dikali 360 derajat kah = 0 maka X = minus 30 derajat + 0 x 360 derajat = minus 30 derajat kemudian k = 1 maka X = minus 30 derajat + 1 * 300Derajat = minus 30 derajat ditambah 360 derajat = 330 derajat kemudian K = 2 maka X = minus 30 derajat + 2 x 360 derajat = minus 30 derajat + 720 derajat = 690 derajat karena 690° sudah melebihi batas x-nya akar untuk perhitungan x 2 dengan K = 2 Cukup Sampai Sini selanjutnya kita lihat untuk X satunya yang memenuhi batas Nilai x adalah 30 derajat Kemudian untuk X2 nya yang memenuhi nilai batas adalah 330 derajat. Selanjutnya karena himpunan penyelesaiannya diminta untuk berbentuk Radian maka kita ubahsudut berikut kedalam bentuk radian dengan cara mengalikan sudutnya dengan phi per 180 derajat 30 derajat dikali 180 derajat = 1/6 phi yang kedua 330° dikalikan phi per 180 derajat = 11 per 6 maka himpunan penyelesaian untuk bentuk persamaan cos x = cos 30 derajat adalah 1/6 dan juga 11 per 6 P yaitu jawaban A sampai bertemu di Pertanyaan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing