• Matematika
  • KALKULUS Kelas 12 SMA
  • Turunan Fungsi Trigonometri
  • Turunan Trigonometri

Video solusi : Diketahui f(x)=ax+b cotan x, f'(pi/6)=-7, dan f'(pi/2)=3. Nilai a-b= ....

Teks video

Halo Kapten pada soal ini kita diberikan rumus fx dan Diketahui f aksen phi per 6 adalah min 7 dan F aksen phi per 2 adalah a menentukan nilai dari a dikurang B kita perlu ingat kalau kita punya simbol F aksen berarti ini merupakan turunan pertama f x jadi kita konsep terkait turunan yang mana misalkan kita punya bentuk p x maka turunannya terhadap x adalah lalu kalau kita punya bentuk teko Tan X maka turunannya adalah Min P cosecan kuadrat X jadi dari bentuk FX nya yang sama dengan a ditambah b cotan x kita cari bentuk F aksen x nya secara umum terlebih dahulu untuk bentuk penjumlahan kalau kita ingin menurunkan bentuk bisa kita turunkan per sukunya masing-masing sehingga F aksen x nya ini sama dengan turunan dari hx berdasarkan Konsep ini berarti di sini koefisien X maka turunannya kita akan peroleh adalah Kemudian untuk beko Tan X berarti berdasarkan konsep Kita akan punya turunannya adalah min b cosecan kuadrat X maka F aksen X kita peroleh adalah a dikurang b cosecan kuadrat X maka kita gunakan bentuk terlebih dahulu yang bernama = minus 7 yang mana Berarti kalau x-nya kita ganti phi per 6 maka X yang di sini juga kita ganti pin di sini kita perlu ingat bahwa cosecan Alfa = 1 per Sin Alfa dan Sin phi per 6 hasilnya adalah 1/2 serta Sin phi per 2 adalah 1 sekon kuadrat Phi per 6 berarti sama saja dengan konsekuensi per 6 dikuadratkan yang artinya Kita akan punya 1 Sin phi per 6 dikuadratkan berdasarkan Konsep ini yang mana Sin phi per 6 nya kita ganti dengan 1/2 dan satunya ini bisa kita kalikan dengan 1 tetapi posisi 1/2 nya kita ubah pembilang menjadi penyebut penyebut menjadi pembilang sehingga 1/2 nya menjadi 2 per 1 jadi di sini A dikurang B dikali 2 dikuadratkan yang mana 2 dikuadratkan adalah 4 sehingga bisa kita peroleh di sini A dikurang 4 b = min 7 Kita misalkan dengan persamaan yang pertama berdasarkan F aksen phi per 2 yang sama dengan 2 berarti di sini x-nya kita ganti per 2 Jadi bisa kita Tuliskan juga seperti ini dan nilai dari sin phi per 2 nya adalah 1 sehingga kita punya 1 per 1 kuadrat artinya satu persatu adalah 1. Jadi 1 kuadrat adalah 1 dan kita akan memperoleh a dikurang b. = 2 di sini kita misalkan dengan persamaan Yang kedua kita lakukan metode eliminasi subtitusi untuk memperoleh nilai a dan b nya disini pertama kita eliminasikan terlebih dahulu persamaan kedua kita lakukan operasi pengurangan sehingga A dikurang 0 hasilnya adalah 4 b dikurangi B berarti sama saja dengan 4 b. + b. Sebab negatif dikali negatif hasilnya bertanda positif maka kita peroleh Min 4 b ditambah B hasilnya adalah minus 3 b. Ini sama Min 7 dikurang 2 hasilnya adalah Min 9 lalu kita bagi kedua Luasnya sama = min 3 maka kita peroleh b nya = 3 b = 3 ke a dikurang b. = 2 berarti kita akan memperoleh a dikurang 3 = 2 dan min 3 nya kita pindahkan ke ruas kanan maka hanya kita peroleh = 5 jadi bisa kita cari nilai dari a dikurang b nya yaitu = 5 dikurang 3 maka 2 jadi jawabannya adalah yang pilihan B pemikiran untuk soal ini dan sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing