pada soal kali ini diketahui suku banyak x pangkat 3 dikurang 7 x ditambah B ditanyakan nilai dari a + b perlu kita ingat disini jika polinomial FX dibagi X dikurang a maka f a = sisa sehingga perhatikan disini diketahui di soal kita misalkan suku banyak FX maka disini perhatikan FX dibagi x + 1 bersisa min 2 sehingga dapat kita tulis x ditambah 1 = 0 x = min 1 sehingga F min 1 = sisanya yaitu min 2 nah langkah selanjutnya kita substitusi x = min 1 ke bentuk suku banyaknya sehingga disini kita ganti semua nilai x dengan min 1 nah kemudian dilakukan perhitungan diperoleh Min A ditambah 7 a + b =min 2 min a + b = Min 9 kita misalkan sebagai persamaan yang pertama dan selanjutnya perhatikan diketahui juga FX dibagi x di kurang 2 bersisa 4 sehingga dapat kita tulis X dikurang 2 = 0 x = 2 maka F2 nya sama dengan panah dengan cara yang sama kita substitusi x = 2 ke bentuk suku banyaknya sehingga disini kita ganti x-nya dengan 2 dan jangan lupa di sini sama dengan 4 dilakukan perhitungan diperoleh 8 a dikurang 14 + B = 48 a + b = 4 dan 14 = 18 ini sebagai persamaan yang kedua dan selanjutnya kita eliminasi persamaan pertama dan kedua sehingga dapat kita tulisnah ini adalah persamaan yang pertama kemudian persamaan kedua ini persamaan yang kedua kemudian bisa kita kurangkan sehingga diperoleh Min 9 A = min 27 A = min 27 dibagi Min 9 = 3 selanjutnya kita subtitusi a = 3 ke persamaan yang pertama sehingga diperoleh B = min 6 sehingga dapat kita cari nilai dari a ditambah B kita subtitusi hanya 36 diperoleh = min 3 bisa kita lihat jawaban yang sesuai ada pada opsi pilihan De nah sekian untuk pembahasan soal kali ini sampai jumpa pada pembahasan soal berikutnya