• Matematika
  • BILANGAN Kelas 8 SMP
  • POLA BILANGAN DAN BARISAN BILANGAN
  • Mengenal Barisan Bilangan

Video solusi : Rumus suku ke-n dari suatu barisan adalah Un =4+2 n- an ^(2) , jika suku ke 4 adalah -36 maka nilai a adalah... a. -3 C. 2 e. 4 b. -2 d. 3

Teks video

Halo kok Friends untuk mengerjakan soal ini kita harus ingat jika kita memiliki suatu rumus ke-n misalkan UN = P ditambah Q maka untuk mencari suku ke k misalkan u k akan sama dengan kita gantian nya dengan K menjadi P dikali k kemudian ditambah q. Sekarang pada soal ini rumus suku ke-n dari suatu barisan adalah UN = 4 + 2 n dikurangi n kuadrat kemudian Suku keempatnya adalah Min 36 kita diminta untuk menentukan nilai a. Sekarang Suku ke-4 adalah Min 36 artinya 4 itu = Min 36 diberikan untuk = 4 + 2 n dikurangi n kuadrat untuk mencari umpat kita akan ganti NY dengan 4 menjadi 4 + 2 * 4 dikurangi a x dengan 4 kuadrat 4 = 4 + 2 * 4 hasilnya 8 dikurangi a dikali 4 kuadrat adalah 4 * 4 yang hasilnya 16 maka U4 disini akan = 4 + 8 itu hasilnya adalah 12 dikurangi a dikali 16 hasilnya 16 a maka karena U4 = Min 36 artinya 12 dikurangi dengan 16 adisi Q = Min 36 16 A = min 36 Kemudian untuk 12 nya kita pindahkan ke ruas kanan jika pindah ruas tandanya berubah dari positif menjadi negatif 12 sehingga sekarang untuk MIN 16 a disini = Min 48 untuk mencari akan = Min 48 dibagi dengan 16 hasilnya adalah positif sehingga kesimpulannya sekarang untuk nilai a nya itu adalah 3 jawabannya adalah yang D sampai jumpa di pembahasan soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!