• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Persamaan Trigonometri
  • Rumus Jumlah dan Selisih Sinus, Cosinus, Tangent

Video solusi : Diketahui bahwa ((cos^2(x)-sin^2(x))/(sin xcos x))=a. Nilai cotan^2(x)+tan^2(x)=....

Teks video

jika menemukan soal seperti ini maka kita bisa menjabarkan cos dan Sin yang ada pada soal cos kuadrat x dikurangi Sin kuadrat X per Sin x cos x = a lalu kedua ruas dikuadratkan menjadi cos 44 X kurangi 2 cos kuadrat X Sin kuadrat X + Sin pangkat 4 X per Sin kuadrat x cos kuadrat X = a kuadrat lalu kita bisa merubah bentuk dengan mengeluarkan negatif 2 nya menjadi cos ^ 4 x + Sin 4 x per Sin kuadrat X cos kuadrat X min 2 = a kuadrat lalu min 2 pada ruas kiri pindah ke ruas kanan menjadi cos pangkat 4 x + Sin pangkat 4 X per Sin kuadrat x cos kuadrat X = a kuadrat + 2 lalu kembali pada soal nilai kotangan kuadrat x ditambah Tan kuadrat X kita bisa rubah bentuknya kotangan kuadrat x ditambah tangen kuadrat X kotangan kuadrat X bisa kita ubah bentuk menjadi cos kuadrat X per Sin kuadrat x ditambah Tan kuadrat X bisa kita berubah bentuk menjadi Sin kuadrat X per cos kuadrat X maka bentuknya menjadi cos ^ 4 x + Sin pangkat 4 X per Sin kuadrat x + cos kuadrat X maka Bentuknya sama jadi hasilnya adalah a kuadrat + 2 yaitu option a sampai jumpa pada soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing