• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Induksi Matematika
  • Penerapan Induksi Matematika

Video solusi : Diketahui sigma n=6 25 pi=10. Nilai sigma n=6 25 (2+pi) adalah ...

Teks video

di sini kita punya Sigma tapi di mana injeksi ini dari 6 sampai 25 nilainya = 10 dan Sigma dari 2 + phi phi nya dari 6 sampai 25, maka nilainya akan sama dengan berapa untuk menyelesaikan soal ini kita perlu mengetahui sifat-sifat Ma yaitu yang pertama Sigma untuk yg dari a sampai b u i ditambah Fei ini bisa kita pecah menjadi Sigma India dari a sampai b u i ditambah Sigma dirinya dari a sampai B dan sifat hikmah yang kedua adalah hikmah dari a sampai B dari suatu konstanta jumlahnya akan = B dikurang A + 1 x kSehingga bentuk ini bisa kita pecah menjadi Sigma I dari 6 sampai 25 2 + hikmah dari 6 sampai 25 phi. Nilai ini bisa kita hitung dengan sifat yang ini yaitu = 25 kurang 6 ditambah 1 dikali 2 ditambah Sigma untuk ini dari 6 sampai 25 ada di soal = 10 sehingga nilainya akan menjadi 25 dikurang 6 ditambah 1 akan menghasilkan 20 x 2 = 40 + 10 Maka hasilnya sama dengan 50 Oke sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing