soal terdapat kubus di mana titik s adalah titik tengah Sisi CD dan P adalah titik tengah diagonal ruang BH Berapa perbandingan antara volume limas pbcs dan volume kubus pertama kita akan misalkan panjang rusuk kubus adalah 1 cm kemudian kita akan cari terlebih dahulu volume limas dengan alas nya berbentuk segitiga siku-siku di C dan tingginya 2 cm rumusnya yaitu sepertiga kali luas alas dikalikan dengan tinggi limas kita jabarkan sepertiga kali luas alasnya merupakan luas alas segitiga setengah kali alasnya yaitu garis BC kali tinggi segitiga nya yaitu garis CS dan dikali tinggi limas kemudian kita masukkan angkanya =3 dikali setengah dikali B cnya yaitu panjang rusuk maka 1 x cm tinggi segitiga adalah setengah dikalikan tinggi limasnya setengah = 1 per 24 untuk volumenya kemudian mencari volume kubus dengan rumusnya Sisi pangkat 3 sisinya sama dengan 1 maka 1 ^ 3 = 1 diperoleh Perbandingan volume limas pbcs dan volume kubus sama dengan volume limas 1 per 24 banding volume kubusnya 1 maka kita dapatkan hasil akhir perbandingannya yaitu 1 banding 24, maka jawabannya kita pilih yang sampai jumpa di pertanyaan berikutnya.