Video solusi : Seorang pedagang kue menjual 2 macam kue, yaitu kue A dan B. Sebuah kue A dibeli seharga Rp4.000,00 dan dijual dengan laba Rp200,00. Sebuah kue B dibeli seharga Rp8.000,00 dan dijual dengan Iaba Rp500,00. Jika ia mempunyai modal Rp640.000,00 dan tempat kue hanya mampu menampung 100 kue, laba maksimum akan diperoleh jika ia menjual . . . .