• Matematika
  • ALJABAR Kelas 10 SMA
  • Sistem Persamaan Dua Variabel
  • Sistem Persamaan Dua Variabel (Linear-Kuadrat)

Video solusi : Sebuah biji jatuh dari pucuk pohon yang ketinggiannya 45 kaki di atas tanah. Posisi biji terhadap tanah pada saat t bisa dimodelkan oleh persamaan h =-16t^2+45, dengan dalam detik dan h dalam kaki: = Sebelum biji menumbuk tanah, seekor tupai yang sedang berada pada cabang pohon yang lebih rendah dari pucuk pohon meloncat dan menangkap biji tersebut. Gerak tupai bisa dimodelkan oleh persamaan h =-3t + 32. Berapa ketinggian tupai saat berhasil menangkap biji tersebut?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!