• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 11 SMA
  • Transformasi
  • Komposisi transformasi

Video solusi : Persamaan bayangan garis 5x-6y+15= 0 oleh rotasi pada pusat (1, -4) dengan sudut rotasi 105 dilanjutkan rotasi pada pusat (1,-4) dengan sudut rotasi 165 adalah . . . .

Teks video

jika melihat hal seperti ini kita dapat menyelesaikannya dengan menggunakan rumus dari rotasi disini dikatakan bahwa rotasi terjadi dua kali yang pertama dengan sudut 105 derajat dan yang kedua dengan sudut 165 derajat untuk sudutnya atau Teta bisa kita jumlahkan terlebih dahulu 105 + 165 derajat maka = 270 derajat lalu kita cari dulu X aksen y aksen = cos dari sudut yang terbentuk 270 Min Sin 270 Sin 270 dan cos 270 derajat lalu dikalikan dengan X dikurang a y dikurang B ditambah a di mana A B ini sebagai titik pusatnya yaitu 1 koma Min 4 kita masukkan nilai-nilai yang diketahui cos 270 yaitu 0 Sin 270 yaitu min 1 karena adanya maka Disini 1 Min 10 lalu dikalikan dengan X dikurang 1 y dikurang Min 4 maka + 4 ditambah 1 Min 4 sama dengan kita kalikan terlebih dahulu baris pertama kolom pertama dikalikan dengan baris pertama kolom pertama maka 0 ditambah baris pertama kolom kedua dikalikan dengan baris kedua kolom pertama Maka hasilnya adalah y ditambah 4 lalu dengan cara yang sama kita dapatkan min 1 x dengan X dikurang 1 maka di sini min x ditambah 1 lalu ditambah 0 maka tetap hasilnya seperti ini yang atas ditambah 1 yang bawah dikurang 4 maka = y ditambah 5 lalu disini Min X dikurang tiga ini adalah x aksen dan Y aksennya bisa kita Tuliskan di sini Yang pertama adalah x aksen = y ditambah 5 atau Y = X aksen Min 5 halo satu lagi y aksen = min x min 3 atau X = min y aksen min 3 lalu kita subtitusi nilai y dan x nya kedalam persamaan garis yaitu 5 x maka 5 x x nya adalah Min y aksen min 3 selalu min 6 y Ma kayaknya kita gantian X aksen Min 5 ditambah 15 sama dengan nol kita hilangkan aksennya kita selesaikan 5y ini ada mint-nya maka Min 5 y lalu min 15 kita kalikan juga min 6 x + 30 + 15 = 0 kita pindahkan yang ada variabel x ke depan min 6 x min 5 y kalau di sini ada min 15 + 15 maka habis disini sisanya 30 = 0 lalu pada opsi tidak ada variabel x nya yang negatif maka kita kalikan semuanya dengan min 1 sehingga kita dapatkan disini 6 x + 5 y 30 = 0 yang jawabannya adalah a sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!