untuk menyelesaikan soal ini yang pertama kita akan lakukan adalah kita akan memisahkan terlebih dahulu harga baju itu kita kan Misalkan menjadi X dan harga celana itu kita kan Misalkan menjadi y kemudian kita akan cari persamaannya disini kita tahu persamaan yang pertama harga 3 potong baju ditambah 4 celana akan menjadi 3 x ditambah 4 y nilainya adalah Rp450.000 jadi kita tulis Rp450.000 sedangkan persamaan Yang kedua kita akan dapatkan harga 5 potong baju ditambah 2 potong celana nilainya kan jadi 5 x ditambah 2 y adalah Rp400.000 jadi kita tulis Rp400.000 selanjutnya kita akan memilih nasi kan nilainya pada kedua persamaan ini caranya adalah kita akan membuat koefisiennya menjadi sama karena nilai 24 di sini KPK nya adalah 4 maka kita akan kalikan persamaan keduanya dengan 2 dan persamaan yang pertamanya kita akan kalikan dengan 1 sehingga kita akan dapatkan jika persamaan pertama dikalikan 1 kita akan tulis ulang 3 x ditambah 4 y = 450000 lalu kita tahu 5 x ditambah 2 y = Rp400.000 tapi karena dikali 2 maka kita akan mendapatkan 10 x ditambah 4 y nilainya adalah Rp800.000 halo, kita akan kurangi sehingga 4 y dikurangi 4 Iya kan jadi habis 3 x dikurangi 10 x akan menjadi negatif 7 x = 50000 dikurangi 800000 akan menjadi negatif 350000 maka nilai x = negatif 30000 dibagi negatif 7 yaitu nilainya adalah 50 Ibu jadi kita tahu harga 1 potong baju itu adalah Rp Rp50.000 Kalau sakitnya untuk mendapatkan harga 1 potong celana kita akan subtitusikan kedalam persamaan yang pertama pada persamaan yang pertama kita punya 3 x menjadi 3 dikali 500000 ditambah 4 y 100 ulang = Rp450.000 kemudian 3 dikali 50000 akan menjadi Rp150.000 ditambah 4 y nilainya akan jadi Rp450.000 sehingga 4y nilainya adalah 450000 di kurangi Rp150.000 akan menjadi Rp300.000 dan kita akan mendapatkan nilai y yaitu 4 Rp300.000 dibagi 4 yaitu Rp75.000 jadi kita akan Tuliskan nilainya kita akan mendapatkan Rp Rp75.000 seperti ini pada soal kita diminta untuk menentukan harga 4 potong baju ditambah 5 potong celana jadi jawabannya akan menjadi 4 potong baju akan menjadi 4 x 50 Bu ditambah 5 potong celana akan jadi 5 kali Rp75.000 jika kita selesaikan persamaan ini kita akan dapatkan nilainya adalah rp575.000 atau jawaban yang tepat adalah C sampai jumpa di video pembahasan yang berikutnya