• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Program Linear
  • Nilai Maksimum dan Nilai Minimum

Video solusi : Seseorang akan membuka usaha dengan berjualan anggrek dan tanaman hias di kiosnya dengan isi paling sedikit 30 pot anggrek dan paling sedikit 40 pot tanaman hias. Kios tersebut dapat menampung 120 pot. Bila keuntungan untuk setiap pot anggrek dan setiap pot tanaman hias masing-masing Rp10.000,00 dan Rp15.000,00, keuntungan terbesar yang dapat diperoleh adalah....

Teks video

Halo Ko Friends kali ini kita akan membahas soal tentang program linier terlebih dahulu kita akan mengubah soal cerita berikut ke dalam bentuk kalimat matematika kita akan memisahkan x sama dengan banyaknya pot anggrek dan y sama dengan banyaknya pot tanaman hias selanjutnya kita akan mencari fungsi objektif atau fungsi tujuannya. Perhatikan bila keuntungan untuk setiap pot anggrek dan setiap pot tanaman hias masing-masing adalah Rp10.000 dan Rp15.000 sehingga itu merupakan fungsi objektifnya soal yang ditanyakan adalah keuntungan terbesar yang dapat diperoleh sehingga kita dapatkan f x koma y = 10000 x ditambah 15000 y selanjutnya kita akan model kan kendala-kendalanya yang pertama untuk Kendal kotaPerhatikan kalimat ini seorang seseorang akan membuka usaha dengan berjualan anggrek dan tanaman hias di kiosnya dengan isi paling sedikit 30 pot Anggrek karena isinya itu paling sedikit 30 pot Anggrek maka kendala pot Anggrek nya yaitu X lebih dari = 30 karena paling sedikit harus diisi 30 pot Anggrek selanjutnya kendala pot tanaman hias paling sedikit diisi 40 pot tanaman hias sehingga caranya yaitu J lebih dari sama dengan 40 dan jusnya kendala penampungan pot kios tersebut dapat menampung 120 pot jadi jumlah pot anggrek dan juga jumlah pot tanaman hias itu tidak akan melebihi 120 sehingga kenayaitu x ditambah Y kurang dari sama dengan 120 selanjutnya kita akan mengubah pertidaksamaan tersebut ke dalam persamaan untuk mencari titik potongnya yang pertama tadi kita punya X lebih dari sama dengan 30 kita bawa ke persamaan yaitu x = 30 disini kita peroleh titik potongnya yaitu 0 Maaf 3000 selanjutnya untuk y lebih dari = 40 diperoleh y = 43 diperoleh titik potongnya yaitu nol koma 40 selanjutnya untuk x ditambah Y kurang dari sama dengan 120 maka kita bawa ke persamaan menjadi x ditambah y = 120 untuk x = 0, maka diperoleh y itu sama dengan 120 jika y = 0 diperoleh X = 120 hingga diperoleh titik potongnya yaitu 0,120 serta 120,0 selanjutnya kita akan gambar grafiknya sebagai berikut yang hijau itu merupakan garis x ditambah y = 120 yang itu merupakan garis x = 30 serta garis yang biru merupakan y = 40 selanjutnya kita akan melakukan uji titik yaitu kita ambil titiknya yaitu 0,0 selanjutnya kita akan uji titik yang pertama untuk X lebih dari sama dengan 30 kita substitusikan yaitu 0 lebih dari sama dengan 30 ini bernilai salah sehingga kita akan mengarsir daerah Oh ya terlebih dahulu kita akan tetapkan disini kita akan mengarsir daerah yang tidak memenuhi himpunan penyelesaian sehingga harapannya nanti daerah himpunan penyelesaian itu tanpa arsiran untuk mempermudah kita dalam mengidentifikasinya sehingga kita akan mengarsir daerah yang memuat titik 0,0 sehingga kita akan arsir daerah ini selanjutnya kita akan uji titik 0,0 ke pertidaksamaan y lebih dari sama dengan 40 kita substitusikan diperoleh 0 lebih dari sama dengan 40 hari ini bernilai salah sehingga kita akan mengarsir daerah yang memuat titik 0,0 Sehingga kita akan mengarsir daerah berikut selanjutnya kita uji titik 0,0 ke pertidaksamaan X + Y kurang dari sama dengan 120 kita substitusikan diperoleh 0 + 0 yaitu 0 kurang dari sama dengan 120. Hal ini bernilai benar sehingga kita akan mengarsir daerah yang tidak memuat 0,0 sehingga kita arsir daerah berikut ini dari sini sudah didapatkan daerah himpunan penyelesaian sebagai berikut Kita akan melakukan metode uji titik pojok di daerah himpunan penyelesaian untuk mencari keuntungan terbesar atau keuntungan maksimum terlebih dahulu kita akan mengisahkan titik-titiknya ini merupakan titik a. Ini merupakan titik B dan ini merupakan titik c. Di sini kita tahu bahwa titik itu merupakan titik 30,40 selanjutnya kita akan mencari titik a dan titik c. Karena ini merupakan perpotongan dari dua buah garis selanjutnya kita akan mencari nilai dari titik A Titik a tersebut merupakan titik potong antara persamaan garis y = 40 serta x + y = 123 kita substitusikan saja diperoleh x ditambah 40 itu = 120 negatif X itu sama dengan 80 sehingga diperoleh titik a yaitu 80,40. Selanjutnya kita akan mencari nilai dari titik c yaitu merupakan titik potong antara persamaan garis x = 30 serta x + y = 120 tinggal kita substitusikan diperoleh 30 ditambah y = 120 hingga diperoleh ye itu = 90 didapatkan titik c Maaf didapatkan titik c yaitu 30,90 sehingga dapat kita Tuliskan bahwa tadi titik itu 80,40 serta titik c yaitu 30,90 selanjutnya kita akan melakukan uji titik pojok kah fungsi objektifnya kita tahu bahwa fungsi objektifnya yaitu f x koma y = 10000 x ditambah 15000 y punya kita akan substitusikan titik a titik B dan titik c ke fungsi objektifnya sehingga didapatkan untuk titik a yaitu F 80,40 diperoleh tinggal kita substitusikan saja 10000 * 80 hasilnya adalah Rp800.000 ditambah 15 dikali 40 hasilnya adalah Rp600.000 sehingga didapatkan Rp800.000 ditambah 600000 hasilnya adalah Rp1.400.000 selanjutnya untuk yang titik B yaitu kita substitusikan F 30,40 maka didapatkan 10000 * 3 hasilnya adalah 300000 + 15000 * 40 hasilnya adalah Rp600.000 jika dijumlahkan 600000 + 100000 hasilnya adalah Rp900.000 selanjutnya untuk yang titik c kita substitusikan yaitu F 30,90 itu = 10000 * 30 hasilnya adalah 300000 + 15000 * 90 hasilnya adalah 1 Rp350.000 kita jumlahkan diperoleh hasil yaitu rp1.650.000 sehingga kita dapatkan keuntungan terbesarnya yaitu rp1.650.000 sehingga jawaban yang tepat adalah C sekian sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing