• Matematika
  • ALJABAR Kelas 10 SMA
  • Grafik, Persamaan, dan Pertidaksamaan Eksponen dan Logaritma
  • Pertidaksamaan Logaritma

Video solusi : Himpunan penyelesaian |log (x - 1)|< 1 adalah

Teks video

disini kita ada soal tentang pertidaksamaan harga mutlak kita perhatikan rumus dari pertidaksamaan harga mutlak harga mutlak X lebih kecil dari K maka minus X lebih kecil a lebih kecil dari B kemudian kita perhatikan numerous dari logaritma numeros harus lebih besar dari nol jadi harus lebih besar dari 1 sekarang kita punya harga mutlak dari 2 x kurang 1 lebih kecil dari 1 maka min 1 lebih kecil dari log x kurang 1 lebih dari 1 kita ubah minus 1 dan 1 menjadi logaritma basis 10 - 1 = log 1 per 10 log 1 = 10 sekarang log 1 per 10 lebih kecil dari log x kurang 1 lebih kecil dari log 10 karena logaritma semuaUdah basi 10 jadi kita perhatikan numerusnya 1 per 10 lebih kecil dari X kurang 1 lebih kecil dari 10 in 1 di semua ruas 1 per 10 + 1 lebih kecil dari X kurang 1 + 1 lebih kecil dari 10 + 1 Min 11 per 10 lebih kecil dari X lebih kecil dari 11 jadi himpunan penyelesaian X dimana 11 lebih kecil dari X lebih kecil dari 11 kita perhatikan pada pilihan jawaban ada pada pilihan a sampai jumpa pada pertanyaan berikut.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!