• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Polinomial
  • Pembagian bersusun dan Horner

Video solusi : Jika suku banyak P(x)=2x^3-px^2+4x+q habis dibagi oleh 2x^2+x-1, maka ...

Teks video

jika masalah seperti ini maka dapat diselesaikan dengan cara perhatikan pada soal ini diketahui bahwa jika suku banyak fungsi PX habis dibagi oleh 2x kuadrat ditambah X dikurang 1 maka yang ditanya adalah nilai P dan Q nya pada soal ini diketahui bahwa pembaginya adalah = 2 x kuadrat ditambah X dikurang 1 di mana sisanya adalah habis dibagi artinya sisanya = 0, maka dari sini pertama kita faktorkan terlebih dahulu 2 x kuadrat ditambah X dikurang satu yaitu faktor lainnya adalah 2 x minus 1 x dengan x + 1 di mana pada soal ini untuk mencari nilai P dan Q pada fungsi PX kita gunakan bantuan dari cara horner maka dari sini kita ketahui bahwa fungsiExcel adalah = 2 x pangkat 3 dikurang p x kuadrat ditambah 4 x ditambah dengan Q Kemudian untuk menggunakan cara horner pembaginya kita sama dengan nol maka 2 x minus 1 kita = 0, maka x = 1 per 2 kemudian ketika x + 1 kita sama dengan nol maka kita peroleh X = negatif 1 kemudian kita cari menggunakan horner pada baris pertama kita isi dengan koefisien dari pangkat tertinggi sampai terendah X ^ 3 koefisiennya adalah 2x ^ 2x ini adalah negatif x pangkat 1 adalah P dan x ^ 0 adalah Q Dimana kita bisa menggunakan satu atau dua terlebih dahulu atau negatif 1dalam hal ini kakak menggunakan dari yang terkecil nya terlebih dahulu yaitu negatif 1 di mana pada baris kedua kolom pertamanya kita kosongkan sehingga menghasilkan 2 kemudian negatif 1 kita kalikan dengan 2 sehingga menghasilkan negatif 2 negatif P ditambah dengan negatif 2 adalah negatif P dikurang 2 kemudian negatif 1 kita kalikan dengan negatif P dikurang 2 menjadi P ditambah dengan 2 kemudian kita jumlahkan 4 + P + 2 adalah P + 6 lalu kita kalikan dengan negatif 1 maka negatif P dikurang 6 maka menghasilkan Q dikurang P dikurang 6 maka pada kolom terakhiryang merupakan sisa dari perhitungannya maka dari sini kita punya persamaan pertama adalah Q dikurang P dikurang 6 harus sama dengan nol maka q dikurang P harus sama dengan 6 kemudian kita gunakan cara horner kembali di mana kita gunakan adalah sekarang 1 per 2 maka dari sini pada baris keempat kita kosongkan kembali maka kita jumlahkan 22 kali setengah adalah 1 maka negatif P dikurang 2 ditambah dengan 1 adalah negatif P ditambah negatif 1 maka negatif P dikurang 1 kemudian 1/2 kita kalikan dengan negatif P dikurang 1 maka menghasilkan negatif 1 per 2 P dikurang 1 per 2sehingga menghasilkan P dikurang 1 per 2 P adalah 1 per 2 p kemudian 6 dikurang 1 per 2 adalah A + 11 per 2 maka dari sini kita peroleh 1/2 P + dengan 11 per 2 harus sama dengan nol juga maka dari sini kita peroleh 1 per 2 P + dengan 11 per 2 harus sama dengan nol kemudian kita kali kedua ruas ya dengan 2 sehingga dari sini kita peroleh P ditambah dengan 11 sama dengan nol maka P = negatif 11 kemudian kita cari nilai dari Q nya dimana pada Sony diketahui bahwa P = negatif 11 kita substitusikan ke dalam persamaanQ dikurang P = 6 maka kita peroleh Q dikurang negatif 11 = 6, maka dari sini Q ditambah 11 = 6 Q = 6 dikurang 11 maka q = negatif 5 maka dari sini dapat kita simpulkan bahwa p-nya adalah = negatif 11 dan Q nya adalah = negatif 5 sekian sampai jumpa di pembahasan soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing