• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Persamaan Trigonometri
  • Persamaan Trigonometri

Video solusi : Nilai tan x yang memenuhi persamaan 2cos^2(x)+3cos x-2=0 pada 0<=x<=90 adalah ...

Teks video

jika melihat soal ini langkah pertama Ya disini kita tuliskan dulu 2 cos kuadrat x ditambah 3 cos X kurang 2 sama dengan nol kemudian ini kita faktorkan untuk mempermudah ini sebelumnya kita tulis dulu karena ada angka 2 di depan mereka kita kalikan saja dengan 2 dulu di depan disini cos x = 0 maka disini adalah + 2 dan ini minus 1 untuk yang pertama cos x adalah bernilai setengah sedangkan yang kedua cos X = minus 2 cinta lihat bahasanya untuk yang kedua ini tidak memenuhi berarti ini kita tolak sedangkan yang pertama nilai cos x nya adalah setengah maka x nya adalah 60 derajat nilai cos yang setengah adalah nilai cos sudut yang setengah enam puluh derajat yang ditanyakan dalam soal ini terlihat bahwasanya dia berada pada kuadran 1 ya. Berarti ini benar 60° kemudian yang diminta adalah Tan X berarti Tan 60 derajat = akar 3 itu jawabannya D demikian solusi untuk sore ini sampai jumpa di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing