• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 11 SMA
  • Transformasi
  • Rotasi (Perputaran) dengan pusat (a,b)

Video solusi : Tentukan koordinat titik-titik oleh rotasi R dengan sudut a dan pusat P serta arah rotasi sebagai berikut: No. Titik Sudut Arah Pusat D(3,-5) alpha=270 Berlawanan arah jarum jam P(-2,3)

Teks video

Hai untuk seperti ini punya saya adalah kita akan menerjemahkan soalnya terlebih dahulu di sini ada titik D yang dirotasikan berlawanan arah jarum jam sebesar 270 derajat Jika berlawanan arah jarum jam artinya seperti ini maka jika berlawanan artinya adalah positif alfanya maka disini alfanya = 270 derajat namun jika searah jarum jam menjadi negatif kemudian di sini juga disebutkan bahwa dirotasikan dengan pusat p maka rumus untuk rotasi dengan pusat sejauh Alfa yaitu X aksen y aksen= cos Alfa Min Sin Alfa Sin Alfa cos Alfa dikali dengan X dikurang m y dikurang n ditambah Mn di sini kita tahu bahwa alfanya sudah dapat yaitu 270 derajat kemudian m dan n merupakan pusat koma y pusat dimana disini adalah minus 2 n y adalah 3 kemudian X aksen D aksen merupakan titik bayangannya dan x y merupakan titik asalnya itu titik D maka kita bisa substitusikan disini X aksen y aksen = cos 270 derajat minus Sin 270 derajat sin 270 derajat cos 270 derajat dikali dengan x nya yaitu 3 dikurang m yaitu minus 2 kemudiannya minus 5 dikurang n yaitu 3 ditambah minus 23 maka X aksen D aksen = cos 270 derajat yaitu 0 minus Sin 270° yaitu 1 Sin 270° minus 10, maka disini 3 minus minus 2 menjadi 5 kemudian - 5 - 3 menjadi minus 8 ditambah minus 2 3 kita lanjutkan di samping sehingga F aksen aksen = 0 * 5 + 1 * 8 hasilnya adalah minus 8 minus 1 dikali 5 ditambah 0 dikali minus 8 Hz dalam minus 5 ditambah minus 23 maka X aksen y aksen = minus 8 plus minus 2 yaitu minus 10 minus 5 + 3 yaitu minus 2 maka c dapat simpulkan disini bahwa bayangan titik D atau D aksen berada di koordinat Min 10 koma minus 2 demikian pembahasan soal ini sampai jumpa Disa berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!