• Matematika
  • KALKULUS Kelas 12 SMA
  • Turunan Fungsi Trigonometri
  • Turunan Trigonometri

Video solusi : Diketahui fungsi f(x) =tan x, Buktikan bahwa turunan fungsi f(x) adalah f'(x) = sec^2 X,

Teks video

halo friend pada soal ini diketahui fungsi fx = Tan X Nah kita diminta untuk membuktikan bahwa turunannya adalah sekon kuadrat X Tan X itu sama saja Sin X per cos X sehingga FX dapat kita tulis menjadi Sin X per cos X berdasarkan ini jika diketahui FX = GX * hx turunannya atau F aksen x = y aksen X jika x h X dikurang a aksen X dikali x kuadrat dari X dimana y aksen x adalah turunan dari G dan H aksen X turunan dari hx jika kita misalkan Sin x adalah X dan cos x adalah x maka turunan dari gx atau turunan dari sin x adalah X dan turunan dari atau turunan dari cos x adalah Min Sin X sehingga turunan dari FX adalah X dikali cos X dikurang Sin X dikali min Sin X per kuadrat dari cos XNah selanjutnya dapat kita tulis cos kuadrat X + Sin kuadrat X per cos kuadrat X berdasarkan identitas trigonometri cos kuadrat X + Sin kuadrat x = 1 jadi ini sama dengan 1 per cos kuadrat X Nah karena 1 per cos X = Sin X maka ini = jadi terbukti bahwa turunan dari Tan x adalah sekon kuadrat X sampai jumpa di video selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!