• Matematika
  • KALKULUS Kelas 12 SMA
  • Turunan Fungsi Trigonometri
  • Turunan Trigonometri

Video solusi : Vira melambungkan bola ke udara dengan kecepatan awal 5 meter/detik. Ketinggian bola saat akan dilambungkan adalah 1,6 meter. Sudut lambungan bola pi/4. Ketinggian maksimum bola adalah.... (Petunjuk: gunakan rumus y=y0+V0 sin alpha x t-1/2 g x t^2)

Teks video

disini kita ada soal tentang turunan fungsi Vira melambungkan bola ke udara dengan kecepatan awal 5 m per S ketinggian bola saat akan dilambungkan adalah 1,6 M sudut lambungan bola kiper 4 ketinggian maksimum bola adalah petunjuk gunakan rumus yang diberikan pada soal sekarang kita menuliskan variabel yang diberikan pada soal v0 atau kecepatan awal adalah 5 meter per sekonkemudian ketinggian bola saat akan dilambungkan adalah 1,6 M Y 0 = 1,6 M lalu sudut lambungan bola yaitu Alfa per 4 Radian selanjutnya kita perhatikan rumus yang diberikan pada soal rumus yang diberikan merupakan fungsi kuadrat dalam variabel t Sekarang kita perhatikan untuk koefisien dari t kuadrat. minus setengah G kita tahu nilai G positif maka koefisien dari t kuadrat adalah negatif sehingga grafik fungsinya seperti ini kita bisa mencari titik stasioner dengan turunan pertama dari y terhadap t = 0 jadi bisa dipastikan titik stasioner merupakan ketinggian maksimum bola sekarang kita mencari turunan pertama y terhadap t y aksen = turunan dari y 0 adalah 0 lalu fenol synovate turunannya adalah Peno Sin Alfa dikurang setengah dikali turunan dari t kuadrat adalah 2 t kita perhatikan disini 2 bisa dicoret karena 2 dibagi 2 hasilnya 1 = 0 Sin Alfa kurang GT sekarang kita cek untuk stasioner a = 0, jadi kita dapatkan persamaan seperti ini lalu g t = t 0 Sin Alfa terdapat t = v0 Sin Alfa pergi sekarang kita subtitusi ke rumus yang diberikan pada soal yaitu rumus y jadi y = y 0 + Tan 0 Sin Alfa dikali Sin Alfa pergi kurang G per 2 dikali Reno Sin Alfa pergi dikuadratkan jadi Reno kuadrat dikali Sin kuadrat Alfa per 3 kuadrat sekarang kita lihat untuk ge bisa kita coret jadi 1 kemudian di kuadrat menjadi kita lanjutkan = y 0 + 0 kuadrat dikali Sin kuadrat Alfa per G Dik ora Keno kuadrat dikali Sin kuadrat Alfa per 2 g = y 0 + Reno kuadrat dikali Sin kuadrat Alfa per G kita faktorkan kemudian dikali 1 kurang setengah sekarang kita masukkan semua variabel yang ada untuk mendapatkan ketinggian maksimum y0 adalah 1,6 + P 0 yaitu 5 Alfa per 4 jadi Sin phi per 4 kita perlu ingat v0 kuadrat jadi 5 kuadrat kemudian Sin kuadrat per G yaitu 10 kali 1 kurang setengah yaitu setengah = 1,6 + 25 * Sin phi per 4 adalah 1 per akar 2 jika dikuadratkan Sin kuadrat Phi per 4 hasilnya adalah setengah jadi 25 per 10 kali setengah kali setengah kita dapat 1,6 + 0,625 jadi 2,225 m. Inilah ketinggian maksimum yang dicapai oleh bola kita perhatikan pada pilihan jawaban jawabannya adalah A jadi jawabannya adalah a. Sampai jumpa pada pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing