• Matematika
  • GEOMETRI ANALITIK Kelas 11 SMA
  • Persamaan Lingkaran dan Irisan Dua Lingkaran
  • Garis Singgung Lingkaran

Video solusi : Diketahui lingkaran x^2+y2+2px+10y+9=0 mempunyai jari-jari 5 dan menyinggung sumbu-X. Pusat lingkaran tersebut adalah

Teks video

Halo coffee Friends untuk mengerjakan soal ini kita harus ingat jika kita memiliki lingkaran dengan persamaan x kuadrat ditambah y kuadrat ditambah a x + b y + c = 0 maka disini lingkaran ini akan memiliki pusat dengan koordinat P yaitu X pusat koma y p itu ye pusat untuk mencari expert adalah Min setengah * a untuk mencari y p rumusnya dalam Min setengah kali B Kemudian untuk mencari jari-jari dari lingkaran ini yaitu R akan akar dari X kuadrat ditambah y kuadrat dikurangi C Nah sekarang pada soal Ini diberikan persamaan lingkarannya adalah x kuadrat ditambah y kuadrat + 2 PX + 10 + 9 = 0, maka sekarang dapat kita lihat di sini nah a adalah koefisien dari X yaitu 2 p. Kemudian diketahui juga b adalah koefisien dari y yaitu 10 dan C adalah konstanta nya disini adalah 9 maka sekarang kita dapat mencari X pusat dan Y pusat dari lingkaran ini terlebih dahulu teks pusatnya = minus 1 dikali hanya 2 P Maka hasilnya Min p kemudian pusatnya akan = Min setengah dikali b b nya 10 = 5 Na disini diketahui jari-jarinya = 5 maka sekarang jari-jari 5 itu akan = akar x adalah Min P kuadrat ditambah y p nya adalah Min 5 kuadrat dikurangi 9 lalu sekarang ini agar di ruas kanan tidak ada bentuk akar maka persamaan ini akan saya kuadratkan dulu masing-masing luasnya sehingga luas kirinya kan jadi 5 kuadrat = luas kanannya akarnya hilang maka menjadi Min P kuadrat ditambah min 5 kuadrat min 9 sehingga sekarang 25 = P kuadrat + 25 min 9 selanjutnya 25 ini akan saya pindahkan ke ruas kanan ingat kalau pindah ruas maka tandanya akan berubah sehingga di ruas kiri Ini 0 = 20 N dipindahkan ke ruas kanan dari positif menjadi negatif 25 kemudian ditambah P kuadrat ditambah 25 dikurangi 9 sehingga 0 = P kuadrat min 9 = P kuadrat min 9 ini dapat kita faktor ingat jika kita memiliki m kuadrat min n kuadrat maka akan = m + n dikali dengan m dikurang n a p kuadrat min 9 di sini 9 adalah 3 kuadrat jika difaktorkan menjadi p + 3 dikali dengan P min 3 kita akan = k 0 untuk masing-masing faktor ini sehingga p + 3 = 0 p nya = min 3 lalu P min 3 sama dengan nol maka p nya = 3 Nah sekarang dapat kita lihat disini kita memiliki 2 buah nilai p maka sekarang untuk mencari x p nya di sini akan terdapat dua kemungkinan XP ini = Min P nah kemungkinan pertama akan = Min p nya kita gunakan min 3 sehingga = 3 Kemungkinan kedua Min p nya kita gunakan 3 sehingga = min 3 sedang dp-nya adalah Min 5 maka sekarang terdapat dua kemungkinan untuk pusat lingkarannya yang pertama adalah kita gunakan X dan Y 3 lalu ya pengen Min 5 atau X speknya min tiga koma Min 5 namun yang terdapat pada pilihan adalah 3 koma Min 5 sehingga jawabannya pusat lingkaran ini adalah 3,5 nah, jawabannya adalah yang sampai jumpa di pembahasan soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!