Dari sini kita punya sebuah titik a yang akan di dilatasi oleh titik pusat 0,0 dan faktor skala 2 jadi kita Tuliskan secara umum titiknya adalah x koma y kemudian akan didilatasi oleh pusat 0,0 dan faktor skala 2 menghasilkan sebuah bayangan X aksen koma y aksen jadi untuk memperoleh X aksen dan b aksen kita masukkan ke dalam rumus dilatasi dengan pusat 0,0 adalah k 00 k. Di manakah adalah faktor skalanya kemudian dikali dengan titik X Y yang akan di dilatasi kan disini kita punya Kak 2002 dan aksi adalah titik a yaitu 2 min 4 kemudian denganperkalian matriks kita peroleh 2 * 2 + 0 x min 4 hasilnya = 4 selanjutnya 0 dikali 2 + 2 x minus 4 hasilnya adalah minus 8 jadi bayangan titik a atau aksen lapisan bagian d Baik sampai bertemu di pertanyaan berikutnya.