• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Program Linear
  • Pertidaksamaan Linear Dua Variabel

Video solusi : Seorang pedagang membeli sepatu tidak dari 25 pasang untuk persediaan. Ia lebih ingin membeli sepatu jenis A dengan harga Rp30.000,00 dan sepatu jenis B seharga Rp40.000,00. Ia merencanakan tidak akan mengeluarkan uang lebih dari Rp840.000,00. Jika x adalah banyak sepatu jenis A dan y adalah banyak sepatu jenis B, model matematika yang sesuai dengan persoalan ini adalah ...

Teks video

jika masalah seperti ini maka dapat diselesaikan dengan cara perhatikan pada soal yang ditanya adalah model matematika yang sesuai dengan persoalan ini maka untuk mudahnya kita buat tabel di mana Seorang pedagang membeli sepatu tidak lebih dari 25 pasang persediaannya maka dari sini kapasitas untuk membeli adalah kurang dari sama dengan 25 sepatu karena terdapat kata yaitu tidak lebih dari 25 pasang di mana ia membeli sepatu jenis A dan jenis B pada soal ini diketahui bahwa harga pada jenis a adalah Rp30.000 dan pada jenis B adalah Rp40.000 di mana pedagang ini merencanakan tidak akan mengeluarkan uangbidari rp840.000 artinya modal yang ia berikan untuk membeli sepatu jenis A dan jenis B adalah kurang dari sama dengan 840000 karena dia terdapat kata-kata tidak akan mengeluarkan lebih dari lebih dari artinya kurang dari sama dengan 840000 di mana banyaknya jenis a adalah X dan banyaknya jenis B adalah y maka ingat pada pertidaksamaan syaratnya adalah x harus lebih besar sama dengan nol y harus lebih besar dari nol kemudian model matematika untuk kapasitas adalahdisini kapasitasnya kita asumsikan adalah 111 dikali x adalah x + 1 x y adalah Y kurang dari sama dengan 25 Kemudian pada modal Rp30.000 kita kalikan dengan x ditambah 40000 kita kalikan dengan harus kurang dari sama dengan 840000 maka dari sini dapat kita simpulkan bahwa model matematika pada persoalan ini adalah x lebih besar sama dengan nol y lebih besar sama dengan 0 x ditambah Y kurang dari sama dengan 25 dan Rp30.000x ditambah 40000 Y kurang dari sama dengan 840000 yaitu pada pilihan sekian sampai jumpa di pembahasan soal berikut ya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!