• Matematika
  • ALJABAR Kelas 9 SMP
  • FUNGSI KUADRAT
  • Fungsi kuadrat dengan tabel, grafik, dan persamaan

Video solusi : Diketahui fungsi f(x) = 3x^2 - 10x - 8. Sumbu simetri dari grafik fungsi tersebut adalah... A. -5/3 B. -3/5 C. 3/5 D. 5/3

Teks video

di sini ada pertanyaan mengenai grafik fungsi kuadrat grafik fungsi kuadrat bentuknya adalah parabola bisa kita Gambarkan sebagai seperti ini. atau gambarnya bisa melengkung ke bawah dengan yang terkenal di sumbu x atau sumbu y nya bisa saja berbeda jadi bisa saja gambarnya sedikit ke kiri atau ke kanan tapi di sini kita tidak lihat itu yang penting kita tahu dulu kalau ini adalah sumbu-x sebentar. ini adalah sumbu x ini adalah sumbu y atau kita sebut biasanya sebagai FX yang atau fungsi x nya ini juga sama ini x ini juga ya lalu di sini di fungsi x nya atau yaitu 3 x kuadrat min 10 x min 8 ini boleh kita tulis Ye jadi kita boleh tulis sebagai y = 3 x kuadrat min 10 x min 8 sumbu simetri dari grafik fungsi kita bisa dapatkan dari sini bentuk parabola ada sebuah garis yang namanya sumbu simetri yang membagi parabolanya Jadi dua sama besar di tengah-tengahnya seperti ini atau kalau yang digambar bawah berarti fotonya seperti ini kalau kita punya bentuk umum untuk bentuk fungsinya adalah FX = a x kuadrat ditambah dengan b ditambah dengan C maka kita akan dapatkan sumbu simetrinya jadi SD itu maksudnya sumbu sumbu simetri kita bisa dapatkan dari minus ba2ah nya adalah nempel dengan x kuadrat b nya yang nempel dengan x dan C adalah angka yang sendiri Kita bisa dapatkan sumbu simetrinya dari min b per 2 a ini adalah bentuknya jadi kalau kita dalam bentuk ini kita akan dapatkan Anya adalah 3 jadi yang nempel sama x kuadrat itu wah, Kalau belinya adalah minus 10 jadi minusnya ikut minus 10 lalu yang c yang angkanya Sendirian itu batin minus 8 minus nya juga ikut kalau tandanya plus kita tidak usah tulis tapi kalau minta harus kita tulis Karena kalau plus itu biasanya memang tidak ditulis berarti kalau kita sekarang cari sumbu simetrinya kita dapatkan dari minus deh per 2 b nya adalah minus 10 berarti minus ketemu minus kita harus kasih kurung jadi tanda kalau ketemu tanda tidak boleh langsung jadi kita harus kurung kan lalu per 2 dikali a nya yaitu 3 dikali 3 minus ketemu minus karena tandanya sama kalau tandanya sama jadinya plus nanti kita dapatkan di atas 10 lalu dibawa adalah 6 sama-sama bisa kita bagi dua berarti kita akan dapatkan hasilnya adalah 5/3 kita dapatkan hasil yang sumbu simetrinya 5/3 kalau kita lihat dalam pilihan ini akan sama dengan yang di sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing