• Matematika
  • ALJABAR Kelas 9 SMP
  • PERSAMAAN KUADRAT
  • Akar Persamaan Kuadrat

Video solusi : Persamaan kuadrat x^2 + (m - 2)x + 9 = 0 mempunyai akar-akar real. Nilai m yang memenuhi adalah... A. m <= -4 atau m >= 8 B. m <= -8 atau m >= 4 C. m <= -4 atau m >= 10 D. -4 <= m <= 8 E. -8 <= m <= 4

Teks video

di sini kita mau punya soalnya itu persamaan kuadrat x kuadrat ditambah kan dengan min 2 x dengan x selalu ditambahkan dengan 9 sama dengan nol itu mempunyai akar-akar real lalu yang ditanyakan adalah nilai m yang memenuhi 2 pertanyaan tersebut perlu kita ketahui bahwa jika suatu persamaan kuadrat itu mempunyai akar-akar real maka nilai diskriminannya adalah lebih dari sama dengan di mana nilai diskriminan adalah b kuadrat min 4 lebih dari sama dengan nol sehingga di sini pada persamaan tersebut nilai-nilai itu adalah m min 2 dan nilai C nya adalah 9 sehingga b kuadrat artinya adalahdikuadratkan Min 4 dikalikan dengan namanya adalah 1 dikalikan dengan c-nya adalah 9 lebih dari sama dengan 02 dikuadratkan hasilnya adalah m kuadrat min 4 M + 4 lalu dikurangi dengan 4 dikalikan dengan 1 dikalikan dengan 39 hasilnya adalah 36 lebih dari sama dengan nol maka di sini m kuadrat min 4 M lalu 4 dikurangi 36 hasilnya adalah Min 32 lebih dari sama dengan nol langkah selanjutnya m kuadrat min 4 Min 32 akan kita faktorkan menjadi m + 4 dikalikan dengan min 8 lebih dari sama dengan nolSelanjutnya kita akan mencari pembuat nol dari masing-masing faktor di mana untuk faktor yang pertama adalah m + 4 = 0, maka itu Min 8 sama dengan nol maka langkah selanjutnya Min 4 dan 8 akan kita masukkan ke dalam sebuah garis bilangan dimulai dari Min 4 dan 8 di mana bulan itu adalah penuh karena syaratnya adalah lebih dari sama dengan langkah selanjutnya untuk mencari nilai m yang memenuhi maka disini kita Ji Apakah setiap ruas itu bernilai positif atau negatif disini akan saya buat dulu untuk puisi titiknya di mana untuk ruang?Kurang dari negatif 4 saya ambil titik negatif 5 negatif 5. Jika kita masukkan ke dalam pertidaksamaan tersebut atau yang sudah kita faktorkan Maka hasilnya adalah min 1 dikalikan dengan min 13 Maka hasilnya adalah 13 sehingga daerahnya adalah positif antara 4 sampai dengan 8 diambil sampel 0 sehingga 0. Jika kita masukkan ke dalam pertidaksamaan tersebut Maka hasilnya adalah 4 dikalikan dengan negatif 8 Maka hasilnya adalah negatif 32 sehingga daerahnya adalah negatif untuk saya ambil sampel 9 sehingga 9 jika kita masukkan ke dalam pertidaksamaan maka hasilnya adalah 13 xsatu atau hasilnya adalah positif sehingga langkah selanjutnya kita akan mencari daerah himpunan penyelesaian di mana sesuai pada soal tersebut bahwa yang diminta itu adalah lebih dari sama dengan nol sehingga yang menjadi daerah himpunan penyelesaian adalah dan positif sehingga disini nilai x yang memenuhi atau himpunan penyelesaiannya adalah n sedemikian hingga m kurang dari = negatif 4 atau untuk daerah yang kedua yaitu m dari = 8 sehingga jawaban yang benar untuk saling itu ah sampai jumpa di Pertanyaan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing