• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Polinomial
  • Teorema Sisa

Video solusi : Polinomial f(x) dibagi (x^2-x) menghasilkan sisa (5x+1). Jika f(x) dibagi (x^2+x), menghasilkan sisa (3x+1). Sisa pembagian f(x) oleh (x^2-1) adalah ....

Teks video

Hai cover Andika menemukan saat seperti ini langkah pertama yang harus dilakukan dalam mengerti pertanyaannya polinomial FX dibagi x kuadrat min x menghasilkan sisa disini 5 x + 1 jika fx dibagi x kuadrat + X menghasilkan sisa 3 x + 1 sisa pembagian FX oleh x kuadrat min 1 adalah pertanyaannya. Bagaimana cara mengerjakannya kita ketahui rumus umumnya Ya seperti ini ketika kita punya FX itu adalah ini pembaginya dikalikan dengan hasil baginya ditambahkan si saya ini adalah bentuk umumnya maka sekarang kita bikin persamaan-persamaan yang pertama untuk FX di sini akan menjadi pembaginya yang pertama adalah dibagi x kuadrat min x maka dari itu disini x kuadrat min x lalu tentunya dikalikan dengan hasilnya nanti yang kita kurang tahu berapa ditambahkan dengan sisanya ya Di mana dalam kasus iniadalah 5 x + 1 ya, maka sekarang kita buat seperti ini FX disini akan menjadi adalah X di sini x min 1 kalau di sini ditambahkan dengan 5 x + 1 seperti ini maka sekarang ini saya ambil ya x min 1 di mana kita cari pembuat nol nya ya ya itu adalah x min 1 sama dengan nol di mana kita punya nilai dari X Y = 1 ya maka Sekarang kita ganti kan excel dengan satu di sini F1 akan menjadi adalah 1 ini 1 - 1 di sini ha 1 ditambahkan dengan 5 disini adalah satu ya ditambahkan 1 seperti ini maka sekarang juga punya F1 nya akan menjadi adalah 1 dikalikan dengan 0 dikalikan dengan H 1 ditambahkan dengan 6seperti ini maka kita punya F1 nya = 6 sekarang kita lanjutkan untuk yang berikutnya yaitu adalah untuk nilai yang kedua ya sekarang FX ada disini adalah x kuadrat + x yang akan kita kalikan dengan hx seperti ini dan akan kita tambahkan dengan sisanya ya Di mana sisanya 3 x + 1 seperti ini maka sama seperti tadi caranya kita keluarkan di sini sekarang x-nya menjadi di sini x + 1 lalu ini hx ditambahkan dengan 3 x + 1 seperti ini di mana langkah berikutnya adalah kita buat seperti ini yaitu adalah untuk nilai dari ini kita Tuliskan x 1 = 0 di mana x nya adalah min 1 berikutnya sekarang kita masukkan ketika ini min 1 ya menjadi min 1 lalu inimin 1 + 1 dikalikan dengan H min 1 ditambahkan dengan disini 3 min 1 + 1 ya seperti ini gimana kita punya FB yang satunya akan menjadi Min 10 ini nilai dari disini adalah h x min 1 ditambahkan dengan 3 + 1 ya min 2 maka kita punya F ketika x-nya di sini min 1 akan menjadi ini adalah min 2 seperti ini langkah berikutnya dilanjutkan di kertas berikutnya selalu berikutnya ya di sini kita mencari sisa pembagian FX oleh x kuadrat min 1 bisa dituliskan seperti ini ya bahwa FX yang akan menjadi adalah x kuadrat min 1 dikalikan dengan hx tentunya ya akan ditambahkan dengan AX + B kita cari AX + b nya ya a dan b nya terutamaIni akan menjadi adalah fx x kuadrat min 1 bisa dijabarkan x + 1 dan x min 1 ya. Di sini hx akan ditambahkan dengan nilai dari A X + B seperti ini maka cara pengerjaannya seperti tadi ya kita masukkan sekarang pembuat nol nya di sini ya yang pertama x + 1 di sini akan jadi x nya adalah min 1 maka dari itu disini untuk F ketika x-nya min 1 ya akan menjadi adalah di sini min 1 + 1 melalui min 1 min 1 min 1 ditambahkan dengan disini A min 1 + B seperti ini maka kita punya di sini nilai dari f x 3 x min 1 menjadi 0Di sini min 2 x atau H min 1 di sini akan kita sama-sama tambahkan dengan di sini Min a + b maka menghasilkan F ketika x min 1 tadi akan menjadi ini kenal ya menjadi a. + b. Tadi kita punya nilai F min 1 nya ya di halaman sebelumnya yaitu adalah min 2 maka min 2 di sini adalah Min A + B seperti ini sekarang kita lanjutkan ya Sekarang kita coba ketika nilai dari min 1 sekarang ya kita buat adalah x min 1 sama dengan nol atau x nya 1 maka akan menjadi F1 disini akan menjadi adalah satu persatu disini satu min 11 ditambahkan dengan a ini 1 ditambahkan dengan b maka F1 nya akan menjadi adalah 2Lalu ini adalah nol ini adalah nilai dari H 1 akan ditambahkan dengan disini adalah a. + b seperti ini di mana menjadi ini 0 ya taruh di sini yang satunya 6 ya kita Tuliskan 6 = a + b seperti ini sekarang kita catat Ini persamaan pertama dan kedua dilanjutkan di berikutnya sekarang di sini kita mau cari a dan b nya ya kita tinggal Tuliskan persamaan pertama dan kedua kita tadi di mana kita punya 6 yang merupakan a + b dan kita juga punya min 2 yang merupakan nilai dari a + b langkahnya apa adalah disini kita lakukan metode substitusi dan eliminasi Kita habiskan b nya terlebih dahulu ya di sini menjadi adalah kita punya min 2 min 6 Min 8 = Min amin amin 2 A di mana A nya kanMin 8 per min 2 atau a nya adalah 4. Sekarang kita mau cari adalah b nya dimana kita masukkan ke persamaan pertama di sini ya ini sebenarnya dibebaskan tapi saya memiliki persamaan pertama di sini menjadi min 2 = min a akan kita tambahkan dengan b Ya hanya dalam 4 Radian maka min 2 = min 14 B dimana kita punya hp-nya adalah min 2 + 4 yaitu b nya 2 sekarang kita sudah temukan jawabannya ya karena adalah sisa-sisanya adalah dalam AX + B ini adalah sisanya ya maka kita bisa Tuliskan bahwa sisanya akan menjadi adalah AX hanya 4 x + b adalah 2 maka jawaban ini sendiri ada pada pilihan ganda ya Ada opsi jawab D maka jawabannya adalah D Terima kasih dan sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing