• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Program Linear
  • Pertidaksamaan Linear Dua Variabel

Video solusi : Suatu pesawat udara mempunyai tempat duduk tidak lebih untuk 48 penumpang: Setiap penumpang kelas utama boleh membawa bagasi 60 kg, sedangkan untuk setiap penumpang kelas ekonomi bagasinya dibatasi 20 kg: Pesawat itu hanva dapat membawa bagasi 440 kg: Jika banyaknya penumpang kelas utama 1 dan banyaknya penumpang kelas ekonomi model matematika dari persoalan di atas adalah

Teks video

Pada soal ini kita akan menentukan model matematika dari persoalan yang diberikan kalau kita lihat di sini variabelnya. Banyaknya penumpang kelas utama adalah banyaknya penumpang kelas ekonomi dari informasinya dikatakan pesawat udara mempunyai tempat duduk tidak lebih untuk 48 penumpang berarti paling banyak 48 penumpang sehingga banyak penumpangnya kita jumlah kurang dari atau sama dengan 48 berarti penumpang kelas ekonomi adalah x ditambah Y yang jumlahnya kurang dari sama dengan 48 Penumpang kelas utama 1 orang penumpang kelas utama boleh membawa bagasi semuanya satuannya disini sudah dalam kg berarti dalam penulisan model matematikanya tidak perlu kita. Tuliskan satuannya 60 x + untuk bagasi 1 orang kelas ekonomi penumpang nya bisa membawa bagasi 20 kg berarti sebanyak y + ekonomi bisa membawa 20 kg bagasi maka kita Tuliskan di sini 20y total karena pesawat dapat membawa bagasi 1440 kg, Maka kalau kita jumlahkan ini harus kurang dari atau sama dengan 1440 kg. Sebab tidak mungkin melebihi nilai dari 1440 kg, jadi bisa kita Tuliskan seperti ini di sini banyak maka banyak masing-masing lebih dari sama dengan phi berdasarkan informasinya yang sudah kita Tuliskan seperti ini bisa kita gabungkan menjadi model matematikanya bisa kita Tuliskan seperti ini yang mana Jawab sesuai dengan pilihan yang c demikian untuk soal ini dan sampai jumpa di saat berikutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!