• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Polinomial
  • Penjumlahan, Pengurangan, dan Perkalian Polinomial

Video solusi : Kayu yang panjangnya 192 cm akan digunakan sebagai rangka untuk membuat sebuah kandang burung. Kandang tersebut berbentuk balok yang sepasang sisinya berbentuk persegi, perhatikan gambar berikut. Gambar 2.12 Rangka Kandang Burung a). Nyatakan volume V kandang tersebut sebagai fungsi terhadap x . (Abaikan ketebalan kayunya.) b). Paulina menggambarkan grafik fungsi V yang ditemukan pada bagian (a) seperti berikut. Apakah grafik yang digambarkan oleh Paulina sesuai dengan daerah asal fungsi tersebut? Jika sudah sesuai, jelaskan alasannya. Jika tidak sesuai, bagaimana Paulina seharusnya menggambar grafik tersebut? c). Berdasarkan grafik fungsi V , perkirakan volume maksimum dari kandang tersebut.

Teks video

Hai coffee Friends disini kita akan membahas seputar kandang burung ya terdiri dari tiga pertanyaan kita akan mulai dari soal yang ada dulu di sini kita mau menentukan volume kandang tersebut sebagai fungsi terhadap X yah atau Biasanya kita singkat menjadi seperti ini kita tahu bahwa dari soal kandang burung nya berbentuk balok seperti ini dan ingat setiap Balok itu mempunyai panjang lebar dan tinggi yang artinya volumenya bisa kita cari dengan menggunakan hasil kali antara panjang P lebar l dan tinggi t pada gambar kita tahu bahwa di sini ada X cm sebagai lebar dan disini X cm sebagai tinggi berarti kita langsung masukkan aja dapatnya seperti ini tapi yang menjadi pertanyaan penyakit A belum tahu nih berapa ya dan dalam X itu seperti apa berarti Bagaimanakah cara menyatakan p dalam X di soal kita masih punya informasi bahwa 192 cm ini adalah rangka untuk membuat kandang burung ya berarti 192 cm ini adalah panjang kayu untuk kandang yang warnanya coklat ini ya dan ternyata ini semua bersesuaian dengan balok nih rusuk-rusuk balok yang sebetulnya 192 cm itu adalah panjang seluruh rusuk dimana balok mempunyai 4 rusuk panjang 4 rusuk lebar dan 4 rusuk tinggi berarti kita punya 4 P ditambah 4 l + 4 t kalau kita tahu Converse bahwa lebarnya adalah x cm dan tingginya adalah x cm. Jadi kita punya seperti ini lalu 4 x dan x a kita jumlah aja lalu 192 4 dan 8 merupakan kelipatan 400 saja kita bagi jadi seperti ini maka untuk mencari penyakit a cukup memindahkan 2x ke sebelah kiri jadi kita punya panjang dalam x nya adalah 48 dikurang 2 x cm ini langsung kita masukkan menjadi pengennya kita peroleh seperti ini kalau kita kalikan aja dapatnya adalah x kuadrat dikali 4 8 dikurang 2 x cm pangkat 3 yang berarti volume kandang sebagai fungsi terhadap x adalah fx = x kuadrat dikali 48 dikurang 2 x cm ^ 3. Tapi ini baru yang Ayah konvensial kita langsung saja ke soal yang B dimana disini Paulina menggambar grafik fungsi Feni pada a. Ternyata seperti ini terus yang menjadi masalahnya adalah Apakah grafik yang digambar oleh paling enak itu sudah sesuai dengan daerah asal fungsi tersebut dan ternyata grafiknya itu masih belum sesuai karena kita tahu bahwa X ini adalah rusuk ya yang berarti panjangnya tidak mungkin negatif berarti kalau kita di sini ada sumbu-x berarti yang di sebelah kiri angka 0 Itu tidak ada Harusnya berarti grafik yang merah ini kita hapus menjadi seperti ini berikutnya karena tadi rusuk itu tidak mungkin negatif berarti hasil kalinya atau volumenya itu haruslah positif ya atau PX nya lebih dari nol artinya yang dibawa Noni ini ada sumbu y yang di bawahnya 0 itu harus kita hapus juga berarti yang ini kita harus hilangkan jadinya seperti ini nah, jadi Paulina harusnya menggambar grafiknya seperti ini biar sesuai dengan daerah asalnya bagi koperasi kita akan bahas yang c. Berdasarkan grafik fungsi yang benar ya Yang ini kira-kira volume maksimum nya berapa ya? untuk mencarinya kita cukup lihat puncaknya ajak offense yang ini ya dan ternyata ini ada di angka 4000 berarti volume maksimum kandang burung kira-kira 4000 cm ^ 3 semangat latihannya conference

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!